Strategi Marketing Communication dalam Mempertahankan Loyalitas Pelanggan pada Brand Makanan

Main Article Content

Valessca Lando
Roswita Oktavianti

Abstract

In 2021, Indonesia was shocked by a viral food, namely croffle, where people are competing to try this food. However, as time goes by, the croffle trend has decreased so that people are no longer excited about this food. Therefore, the croffle brand must be able to maintain customer loyalty. The purpose of this research is to find out the marketing communication strategy used by the Tokyo Gorilla brand in maintaining customer loyalty when the croffle trend is declining. The research was carried out using a qualitative approach using the case study method, the subject of research was the Tokyo Gorilla brand and the Tokyo Gorilla marketing communication, as well as the object of marketing communication strategy research. Researchers conducted observations and interviews with sources from Tokyo Gorilla and customers. This study shows that the marketing communication strategy used by Tokyo Gorilla in maintaining customer loyalty when the viral croffle trend has decreased is implementing an intensive strategy in the form of marketing, regional expansion, and product innovation. Then the concept of marketing communication carried out is advertising and promotion on Instagram social media, collaborating with other brands to create new variants, and conducting interactive marketing in the form of giveaways on Instagram social media. To measure how effective the strategy is by looking at the feedback given by the customer.


Pada tahun 2021, Indonesia digemparkan oleh makanan yang viral yaitu croffle. Masyarakat pun berlomba untuk mencoba makanan tersebut. Tetapi, seiring berjalannya waktu tren croffle menurun dan masyarakat sudah tidak dihebohkan lagi dengan makanan itu. Maka dari itu, brand croffle harus bisa mempertahankan loyalitas pelanggannya. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui strategi marketing communication yang dilakukan brand Tokyo Gorilla dalam mempertahankan loyalitas pelanggan di saat tren croffle menurun. Penelitian dilaksanakan dengan pendekatan kualitatif menggunakan metode studi kasus, subjek penelitian brand Tokyo Gorilla dam marketing communication Tokyo Gorilla, serta objek penelitian strategi marketing communication. Peneliti melakukan observasi dan wawancara terhadap narasumber dari Tokyo Gorilla dan pelanggan. Penelitian ini menunjukkan bahwa strategi marketing communication yang dilakukan Tokyo Gorilla dalam mempertahankan loyalitas pelanggannya ketika tren croffle yang viral sudah menurun yaitu menerapkan strategi intensif berupa pemasaran, ekspansi wilayah, dan inovasi produk. Kemudian konsep komunikasi pemasaran yang dilakukan adalah iklan dan promosi di media sosial Instagram, melakukan kolaborasi dengan brand lain untuk menciptakan varian baru, dan melakukan pemasaran interaktif berupa giveaway di media sosial Instagram. Untuk mengukur seberapa efektif strategi yang dilakukan yaitu dengan melihat feedback yang diberikan customer.

Article Details

How to Cite
Lando, V., & Oktavianti, R. (2023). Strategi Marketing Communication dalam Mempertahankan Loyalitas Pelanggan pada Brand Makanan. Prologia, 7(1), 179–188. https://doi.org/10.24912/pr.v7i1.21302
Section
Articles
Author Biographies

Valessca Lando, Universitas Tarumanagara

Fakultas Ilmu Komunikasi

Roswita Oktavianti, Universitas Tarumanagara

Fakultas Ilmu Komunikasi

References

Angela, N., & Yoedtadi, M. G. (2019). Pemanfaatan Media Sosial Oleh Komunitas Historia Indonesia. Prologia, 3(2), 393-400. Diambil kembali dari https://journal.untar.ac.id/index.php/prologia/article/view/6371

Cahyania, D. (2018). Tinjauan Pembelian Atas Prosedur Peralatan Kantor Pada Pt Deltra Wijaya Konsultan. Bandung: Universitas Komputer Indonesia. Diambil kembali dari https://elibrary.unikom.ac.id/id/eprint/298/9/UNIKOM_DINA CAHYANIA_14.BAB III.pdf

Gumilang, N. A. (2021, 5 17). gramedia.com. Diambil kembali dari https://www.gramedia.com/literasi/pengertian-strategi/

Hakam, A. M., & Sulbi, P. (2018). Viral Media Sosial Sebagai Tema Penciptaan Karya Seni Kriya Kayu. Jurnal Seni Rupa, 6(2), 1-13. Diambil kembali dari https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/va/article/view/25888

Hastan, V. F., & Sukendro, G. G. (2022). Kreativitas Influencer dalam Mengampanyekan Self Loveuntuk Kesehatan Mental di Instagram. Prologia, 6(1), 25-32. Diambil kembali dari https://journal.untar.ac.id/index.php/prologia/article/view/10256

Lengkey, L. M., Kawengian, D., & Marentek, E. (2014). PERANAN KOMUNIKASI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN MINAT PENGGUNA IKLAN DI HARIAN KOMENTAR MANADO. Acta Diurna Komunikasi, III(3), 34-48. Diambil kembali dari https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/actadiurnakomunikasi/article/view/5689

Manab, D. A. (2015). Pendekatan Kualitatif. Kalimedia.

Mardiyanto, D., & Giarti. (2019). Analisis Strategi Komunikasi Pemasaran (Studi Kasus Strategi Komunikasi Pemasaran Merchandise di Kedai Digital 8 Solo). Surakarta Management Journal, 1(1), 61. Diambil kembali dari http://ejournal.unsa.ac.id/index.php/smj/article/view/329

Mekarisce, A. A. (2020). Teknik Pemeriksaan Keabsahan Data pada Penelitian Kualitatif di Bidang Kesehatan Masyarakat. Jurnal Ilmiah Kesehatan Masyarakat, 12(3), 145-151. Diambil kembali dari https://jikm.upnvj.ac.id/index.php/home/article/view/102

Moleong, L. J. (2010). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakaya.

Mulitawati, I. M. (2020). Strategi Komunikasi Pemasaran dalam Membangun Brand Image Melalui Sosial Media Instagram (Studi Kasus Deskriptif Komunikasi Pemasaran Produk Polycrol Forte Melalui Akun Instagram @ahlinyaobatmaag). Komunikologi, 4(1), 23-28. Diambil kembali dari http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/KOMUNIKOLOGI/article/view/7616

Muslim. (2016). Varian - Varian Paradigma, Pendekatan,Metode dan Jenis Penelitian dalam Ilmu Komunikasi. Wahana, 1(10), 77-85. Diambil kembali dari https://journal.unpak.ac.id/index.php/wahana/article/view/654

Radjab, E., & Rahim , H. R. (2017). Manajemen Strategi. Makassar: Lembaga Perpustakaan dan Penerbitan Universitas Muhammadiyah Makassar. Diambil kembali dari https://digilibadmin.unismuh.ac.id/upload/5705-Full_Text.pdf

Rahardjo, M. (2017). Studi Kasus Dalam Penelitian Kualitatif. 1-28. Diambil kembali dari http://repository.uin-malang.ac.id/1104/1/Studi-kasus-dalam-penelitian-kualitatif.pdf

Ramanta, T. H., Massie, J. D., & Djurwati, D. (2021). Analisis Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Loyalitas Pelanggan Produk Mebel di CV. Karunia Meubel Tuminting. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 9(1), 1018-1027. Diambil kembali dari https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/emba/article/view/32670

Stephensius, A., & Winduwati, S. (2022). Strategi Komunikasi Pemasaran Catering Zella dalam Mempertahankan Loyalitas Pelanggan Selama COVID-19. 4. Diambil kembali dari https://journal.untar.ac.id/index.php/prologia/article/view/10255

Suswanto, P. &. (2020). Strategi Komunikasi Pemasaran Shopee dalam Membangun Positioning di Tengah Pandemic Covid-19 di Indonesia. Linimasa, 3(2), 16-29. Diambil kembali dari https://journal.unpas.ac.id/index.php/linimasa/article/view/2754