Pengaruh Kepercayaan Diri dan Harga Diri Terhadap Keterampilan Komunikasi Interpersonal Remaja di Jakarta

Main Article Content

Eunike Azalia Pribadi
Rezi Erdiansyah

Abstract

This research was conducted with the aim to find out whether there is an influence of self-confidence and self-esteem on adolescent interpersonal communication skills in Jakarta. Researchers took a sample of 150 respondents with criteria: a) adolescents aged between 16 to 21 years, and b) domiciled in the Jakarta area. The results of this study indicate that the level of self-confidence and self-esteem of adolescents in Jakarta affects the interpersonal communication skills of adolescents in Jakarta. Therefore, to improve adolescent interpersonal communication skills in Jakarta, it is necessary to increase the self-confidence and self-esteem of teenagers first.


Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan untuk mengetahui adakah pengaruh kepercayaan diri (self confidence) dan harga diri (self esteem) terhadap keterampilan komunikasi interpersonal (interpersonal communication) remaja di Jakarta. Peneliti mengambil sampel sebanyak 150 responden dengan kriteria: a) remaja berusia di antara 16 sampai 21 tahun, dan b) berdomisili di wilayah Jakarta. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat kepercayaan diri (self confidence) dan harga diri (self esteem) remaja di Jakarta berpengaruh terhadap keterampilan komunikasi interpersonal (interpersonal communication) remaja di Jakarta. Dengan itu maka untuk meningkatkan keterampilan komunikasi interpersonal (interpersonal communication) remaja di Jakarta, perlu meningkatkan rasa kepercayaan diri (self confidence) dan harga diri (self esteem) para remaja tersebut terlebih dahulu.

 

Article Details

How to Cite
Pribadi, E. A., & Erdiansyah, R. (2020). Pengaruh Kepercayaan Diri dan Harga Diri Terhadap Keterampilan Komunikasi Interpersonal Remaja di Jakarta. Koneksi, 3(2), 453–462. https://doi.org/10.24912/kn.v3i2.6454
Section
Articles
Author Biographies

Eunike Azalia Pribadi, Universitas Tarumanagara

Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Tarumanagara

Rezi Erdiansyah, Universitas Tarumanagara

Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Tarumanagara

References

Arsy, Risma Fadhilla. (2013). Metode Survei Deskriptif Untuk Mengkaji Kemampuan Interpretasi Citra Pada Mahasiswa Pendidikan Geografi FKIP Universitas Tadulako. Jurnal Ilmu Geografi, 62-72.

Aryani, Dwi., Rosinta, Febrina. (2010). Pengaruh Kualitas Layanan terhadap Kepuasan Pelanggan dalam Membentuk Loyalitas Pelanggan. Jurnal Ilmu Administrasi dan Organisasi, 17, 114-126.

Fitri, Emia., Zola, Nilma., Ifdil, Ifdil. (2018). Profil Kepercayaan Diri Remaja serta Faktor-Faktor yang Mempengaruhi. JPPI (Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia), 4, 1-5.

Fransisca, Happy., Sugiyono. (2014). Perspektif Konsumen Terhadap Retail Mix di Ayam Bakar Primarasa Ahmad Yani Surabaya. Jurnal Manajemen Pemasaran Petra, 2, 1-9.

Heridiansyah, Jefri. (2012). Pengaruh Advertising Terhadap Pembentukan Brand Awareness Serta Dampaknya Pada Keputusan Pembelian Produk Kecap Pedas ABC. Jurnal STIE Semarang, 4, 53-73.

Kusuma, Edric., Sunarto. (2017). Strategi Komunikasi Antar Pribadi Dalam Rangka Meningkatkan Kinerja di PT Granton Marketing. Jurnal Komunikasi Universitas Tarumanagara. 1.

Lestari, Linda., Rosra, Muswardi., Nayasari, Shinta. (2019). Hubungan Kepercayaan Diri Dengan Komunikasi Interpersonal Siswa SMP. 7.

Mulyadi, Mohammad. (2003). Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif serta Pemikiran Dasar Menggabungkannya. Jurnal Studi Komunikasi dan Media, 15, 127-138.

Nazir, Moh. (2011). METODE PENELITIAN. Bogor: Penerbit Ghalia Indonesia.

Nisfiannoor, Muhammad. (2009). Pendekatan Statistika Modern. Jakarta: Salemba Huamanika.

Oktary, Dian., Marjohan., Syahniar. (2019). The Effects of Self-Confidence and Social Support of Parents on Interpersonal Communication of Students. Journal of Educational and Learning Studies, 2, 5-11.

Pujihastuti, Isti. (2010). PRINSIP PENULISAN KUESIONER PENELITIAN. Jurnal Agribisnis dan Pengembangan Wilayah, 2, 43-56.

Puspitasari, Rahmah Putri., Laksmiwati, Hermien. (2012). HUBUNGAN KONSEP DIRI DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL PADA REMAJA PUTUS SEKOLAH. Jurnal Psikologi: Teori & Terapan, 3, 58-66.

Putro, Khamim Zarkasih. (2017). Memahami Ciri dan Tugas Perkembangan Masa Remaja. APLIKASIA: Jurnal Aplikasi Ilmu-ilmu Agama, 17, 25-32.

Rahman, Ali. (2016). BENTUK-BENTUK KOMUNIKASI DALAM PEMBELAJARAN. Paedagogia: Jurnal Pendidikan, 5, 198-217.

Rubin, Rebecca B., Martin, Matthew M. (1994). Development of a Measure of Interpersonal Communication Competence. Communication Research Report, 11, 33-44.

Sahputra, Dika., Syahniar., Marjohan. (2018). Kontribusi Kepercayaan Diri dan Kecerdasan Emosi terhadap Komunikasi Interpersonal Siswa serta Implikasinya dalam Pelayanan Bimbingan dan Konseling. Konselor, 5, 182-193.

Sampthirao, Prabhakararao. (2016). Self-Concept and Interpersonal Communication. The International Journal of Indian Psychology, 3, 177-189.

Sasongko, Enggar Nur., Mustafid., Rusgiyono, Agus. (2016). PENERAPAN METODE STRUCTURAL EQUATION MODELING UNTUK ANALISIS KEPUASAN PENGGUNA SISTEM INFORMASI AKADEMIK TERHADAP KUALITAS WEBSITE. Jurnal Gaussian, 5, 395-404.

Silalahi, Ulber. (2017). METODE PENELITIAN SOSIAL KUANTITATIF. Bandung: Refika Aditama.

Siregar, Syofian. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif. Jakarta: PT. Fajar Interpratama Mandiri.

Srisayekti, Wilis., Setiady, David A., Sanitioso, Rasyid Bo. (2015). Harga-diri (Self-esteem) Terancam dan Perilaku Menghindar. Jurnal Psikologi, 42, 141-156.

Sudarjo, Siska., Purnamaningsih, Esti Hayu. (2003). KEPERCAYAAN DIRI DAN KECEMASAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL PADA MAHASISWA. Jurnal Psikologi, 2, 67-71.

Thalib, Syamsul Bachri. (1999). Hubungan Percaya Diri dan Harga Diri dengan Kemampuan Bergaul Mahasiswa. Jurnal Ilmu Pendidikan, 6, 247-256.

Thurlow, Chrispin. (2003). TEENAGERS IN COMMUNICATION, TEENAGERS ON COMMUNICATION. Journal of Language and Social Psychology, 22, 50-57.

Most read articles by the same author(s)