Pengaruh Daya Tarik Wisata Kunjungan Event Terhadap Brand Awareness Momogi

Main Article Content

Ellen Ellen

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh daya tarik wisata kunjungan event terhadap brand awareness Momogi. Survei dilakukan pada pengunjung PRJ 2017. Keberhasilan Momogi menjadi brand snack yang banyak dikenal tentunya tidak lepas dari event – event dan salah satunya event Pekan Raya Jakarta. Event adalah salah satu sarana yang digunakan perusahaan untuk menciptakan brand awareness terhadap sebuah produk. Pengumpulan data primer dilakukan dengan menggunakan kuisioner yang disebarkan kepada pengunjung PRJ 2017. Hasil kuisioner diolah menggunakan program SPSS 20 for windows menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel daya tarik kunjungan wisata dengan variabel brand awareness Momogi.

Article Details

How to Cite
Ellen, E. (2018). Pengaruh Daya Tarik Wisata Kunjungan Event Terhadap Brand Awareness Momogi. Prologia, 1(1), 158–161. https://doi.org/10.24912/pr.v1i1.1409
Section
Articles
Author Biography

Ellen Ellen, Universitas Tarumanagara

Fakultas Ilmu Komunikasi

References

A . Shimp Terence. (2003). Periklanan dan Promosi. Jakarta : Erlangga

A.M, Morissan. (2010). Periklanan Komunikasi Terpadu, Jakarta: Kencana

Aaker, David A. (1991). Managing Brand Equity: Capitaling on the Value of A Brand Name. New York: The Free Press

Allen, Johnny. (2002). Festival and Special Event Management. Australia : Wiley Australia Tourism Series

Bagyono. (2005). Pariwisata dan Perhotelan. Bandung: Alfabeta.

Cangara, H. Hafied. (2008). Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta :PT. Raja Grafindo Persada

Endah, Muwarni. (2004). Wacana Jurnal Ilmiah Ilmu Komunikasi. Jakarta: Fikom UPDM (B)

Fallasi, Alessandro. (1987) . Essays on the Festival. Jiunkpe : 1998

Gamal, Suwantoro. (2002). Dasar-Dasar Pariwisata. Yogyakarta: Penerbit Andi

Umar, Husein. (2008). Metode Penelitian untuk Skripsi dan Tesis Bisnis Edisi Kedua. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Uyanto, Stanislaus S. (2009). Pedoman Analisis Data Dengan SPSS, Edisi 3 Cetakan Pertama. Yogyakarta: Graha Ilmu