Bahasa Isyarat dalam Platform Berita (Studi Opini Publik pada KamiBijak.Com)

Main Article Content

Michelle Lie
Wulan Purnama Sari

Abstract

KamiBijak.com is formed on the belief that information is a right for everyone. This is the motivation KamiBijak.com produce disability-friendly content, especially for Deaf people, and give people with disabilities the opportunity to work and work by creating news information in sign language, text, audio, and visual formats. People with disabilities in Indonesia communicate by referring to two communication styles, namely the Indonesian Sign System (SIBI) and Indonesian Sign Language or BISINDO. The purpose of this study is to find out whether the picture or description of public opinion is owned by the public regarding the use of sign language in KamiBijak.com platforms and how the opinion process is formed regarding the use of sign language as a medium for conveying information on KamiBijak.com platforms for Deaf Friends. This study used quantitative methods and a survey approach of 100 respondents with an author's instrumental questionnaire determined by a Non Probability Sampling Technique in the form of Purposive Sampling. The processing of respondent data has been verified to be effective and reliable. The results of the research analysis show that the variables of public opinion have a beneficial influence, because public opinion that was originally formed by the media began to receive attention from audiences who initially seemed indifferent to the presence of people with disabilities.


KamiBijak.com dibentuk atas keyakinan bahwa informasi merupakan hak bagi semua orang. Inilah yang menjadi motivasi KamiBijak.com memproduksi konten yang ramah disabilitas terutama disabilitas Tuli, dan memberi kesempatan pada disabilitas untuk bekerja dan berkarya dengan membuat informasi berita dalam format bahasa isyarat, teks, audio, dan visual. Para penyandang disabilitas di Indonesia berkomunikasi dengan mengacu pada dua gaya komunikasi, yaitu Sistem Isyarat Bahasa Indonesia (SIBI) dan Bahasa Isyarat Indonesia atau BISINDO. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah gambaran atau deskripsi dari opini publik dimiliki masyarakat terkait penggunaan bahasa isyarat dalam platform KamiBijak.com dan bagaimana proses opini terbentuk terkait penggunaan pada bahasa isyarat sebagai media penyampaian informasi pada platformKamiBijak.com untuk Teman Tuli. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dan pendekatan survei 100 responden dengan kuesioner instrumental penulis yang ditentukan dengan Teknik Non Probability Sampling berupa Purposive Sampling. Pengolahan data responden telah diverifikasi efektif dan terpercaya. Hasil analisis penelitian menunjukkan bahwa variabel opini publik memiliki pengaruh yang menguntungkan, karena opini publik yang awalnya dibentuk oleh media mulai mendapat perhatian dari khalayak yang awalnya terkesan tidak peduli dengan kehadiran penyandang disabilitas.

Article Details

How to Cite
Lie, M., & Sari, W. P. (2023). Bahasa Isyarat dalam Platform Berita (Studi Opini Publik pada KamiBijak.Com). Koneksi, 7(1), 65–74. https://doi.org/10.24912/kn.v7i1.21273
Section
Articles
Author Biography

Wulan Purnama Sari, Universitas Tarumanagara

Fakultas Ilmu Komunikasi

References

Adam, S., Noviyanto, I., & Prasetyo, A. A. (2021). View of Pembentukan Opini Publik Program Bantuan Sosial COVID-19 Pemprov DKI Jakarta Melalui Media Sosial Instagram (Analisis Framing pada Akun Instagram @dkijakarta). Jurnal Syntax Admiration, 2(1), 146–148. https://www.jurnalsyntaxadmiration.com/index.php/jurnal/article/view/173/267

Amanda, L., Yanuar, F., & Devianto, D. (2019). Uji Validitas Dan Reliabilitas Tingkat Partisipasi Politik Masyarakat Kota Padang. Jurnal Matematika UNAND. http://jmua.fmipa.unand.ac.id/index.php/jmua/article/view/423/409

Ardian, M. (2013). Sikap Masyarakat Surabaya Terhadap Program Acara “Pesbukers” Di Antv. Jurnal E-Komunikasi. https://media.neliti.com/media/publications/80745-ID-none.pdf

Digdo, I. A. (2020). KamiBijak, Bukti Teman Tuli Mampu Berprestasi di Bidang Media - MerahPutih. MerahPutih. Diakses dari https://merahputih.com/post/read/kamibijak-bukti-teman-tuli-mampu-berprestasi-di-bidang-media

Gumelar, G., Hafiar, H., & Subekti, P. (2018). Konstruksi Makna Bisindo Sebagai Budaya Tuli Bagi Anggota Gerkatin. Informasi, 48(1), 65. https://doi.org/10.21831/informasi.v48i1.17727

Iskandar, J. &, & Syueb, S. S. (2017). Pengaruh Komunikasi Interpersonal dan Komunikasi Kelompok terhadap Kohesivitas Kelompok pada Supporter Persebaya Korwil Suramadu. Jurnal Ilmu Komunikasi ULTIMACOMM, 9(2), 90–109. https://ejournals.umn.ac.id/index.php/FIKOM/article/view/812

Janna, N. M. (2021). Konsep Uji Validitas Dan Reliabilitas Dengan Menggunakan SPSS. Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Darul Dakwah Wal-Irsyad (DDI). https://osf.io/v9j52

Kami Berbahasa Isyarat Jakarta - KamiBijak. (n.d.). Diakses pada 2022, Oktober 9 dari https://www.kamibijak.com/

Kurniawati, J. (2017). Literasi Media Digital Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Bengkulu. Komunikator. https://journal.umy.ac.id/index.php/jkm/article/view/2069

Larasati, N. A. (2022). Pengaruh Digital Marketing, Lifestyle, Dan Religiusitas Terhadap Purchase Intention Dengan Kepercayaan Sebagai Variabel Intervening. http://e-repository.perpus.iainsalatiga.ac.id/13162/

Manggolo, A. N. A., Siswanto, & Musthofa. (2020). Strategi Peliputan Berita Wartawan Majalah Suluh. Jurnal Dakwah Dan Komunikasi, 5(2), 101. https://doi.org/10.29240/jdk.v5i2.2150

Milyane, T. M. (2016). Media Radio Sebagai Public Sphere Dalam Pembentukan Opini Publik. Dialektika, 3(2), 34–45. http://journal.unla.ac.id/index.php/dialektika/article/view/264/216

Nofiaturrahmah, F., & Kudus, I. (2018). Problematika Anak Tunarungu Dan Cara Mengatasinya. Quality, 6(1), 1. https://doi.org/10.21043/quality.v6i1.5744

Nurhadi, Z. F., & Kurniawan, A. W. (2017). Kajian Tentang Efektivitas Pesan Dalam Komunikasi. Jurnal Komunikasi Hasil Pemikiran Dan Penelitian, 3(1), 90–94. https://journal.uniga.ac.id/index.php/JK/article/download/253/295

Pranatawijaya, V. H., Widiatry, W., Priskila, R., & Putra, P. B. A. A. (2019). Penerapan Skala Likert dan Skala Dikotomi Pada Kuesioner Online. Jurnal Sains Dan Informatika, 5(2), 128–137. https://doi.org/10.34128/jsi.v5i2.185

Setwapres. (2021). Wujudkan Masyarakat Inklusi Indonesia Dengan Sinergi Seluruh Komponen Bangsa. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara Dan Reformasi Birokrasi. https://menpan.go.id/site/berita-terkini/dari-istana/wujudkan-masyarakat-inklusi-indonesia-dengan-sinergi-seluruh-komponen-bangsa

Surya, A. D., & Candra, A. (2022). Kemampuan Literasi Kuantitatif Siswa Kelas V Menggunakan Pendekatan Rasch Model. Jurnal Cakrawala Pendas, 1(8), 164–172. https://doi.org/10.31949/jcp.v8i1.1926

Utami, P. R. (2020). Pengaruh Kualitas Tayangan Juru Bahasa Isyarat Pada Program Berita Televisi Terhadap Pengetahuan Mengenai COVID-19 Pada Kaum Tuli DKI Jakarta [Universitas Multimedia Nusantara]. https://kc.umn.ac.id/20483/

Wakas, J. E., & Wulage, M. B. N. (2021). Analisis Teori Uses and Gratification : Motif Menonton Konten Firman Tuhan Influencer Kristen Pada Media Sosial Tiktok. Tepian : Jurnal Misiologi Dan Komunikasi Kristen, 25–44. https://ejournal-iakn-manado.ac.id/index.php/tepian/article/view/629

Wedayanti, N. P. L. (2019). Teman Tuli Diantara SIBI Dan BISINDO. Senarilip, 3(2018), 137–146. https://ojs.pnb.ac.id/index.php/Proceedings/article/view/1513

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>