Strategi Komunikasi Lembaga Bimbingan Belajar Dalam Mempertahankan Loyalitas Pelanggan Pada Masa Pandemi Covid-19 (Studi Kasus Pada Bimbel Timothy's, Cengkareng, Jakarta Barat)

Main Article Content

Ezra Krisna
Septia Winduwati

Abstract

Bimbel Timothy's is a non-formal tutoring institution that was formed to assist customers to understanding the learning materials provided by formal educational institutions. Communication strategy is a combination of communication planning with communication management to achieve predetermined goals. This study uses a qualitative research approach with data collection methods using interview techniques, documentation studies, and literature studies. The result of this research is Bimbel Timothy's using communication strategy which is planning, implementation and evaluation of the communication strategy that implemented by Bimbel Timothy's during the COVID-19 pandemic in order to maintain customer loyalty. Of the entire series of communication strategies which is planning, implementation and evaluation that implemented, the role  word of mouth is a technique used so that customers continue to trust business institutions during the COVID-19 pandemic.

Bimbel Timothy's merupakan salah satu lembaga bimbingan belajar non-formal yang dibentuk guna membantu pelanggan dalam memahami materi pembelajaran yang diberikan oleh lembaga pendidikan formal. Strategi komunikasi merupakan paduan perencanaan komunikasi dengan manajemen komunikasi untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif dengan metode pengumpulan data yang menggunakan teknik wawancara, studi dokumentasi, dan studi kepustakaan. Hasil penelitian ini adalah Bimbel Timothy's melakukan strategi komunikasi yang terdiri atas proses perencanaan, pengimplementasian serta evaluasi dari strategi komunikasi yang diterapkan oleh Bimbel Timothy's pada masa pandemi COVID-19 agar tetap dapat mempertahankan loyalitas pelanggannya. Dari seluruh rangkaian strategi komunikasi antara lain perencanaan, implementasi, dan evaluasi yang diterapkan, peran word of mouth merupakan teknik yang digunakan agar pelanggan tetap percaya terhadap lembaga usaha pada masa pandemi COVID-19.

Article Details

How to Cite
Krisna, E., & Winduwati, S. (2021). Strategi Komunikasi Lembaga Bimbingan Belajar Dalam Mempertahankan Loyalitas Pelanggan Pada Masa Pandemi Covid-19 (Studi Kasus Pada Bimbel Timothy’s, Cengkareng, Jakarta Barat). Prologia, 5(2), 313–322. https://doi.org/10.24912/pr.v5i2.10200
Section
Articles
Author Biographies

Ezra Krisna, Universitas Tarumanagara

Fakultas Ilmu Komunikasi

Septia Winduwati, Universitas Tarumanagara

Fakultas Ilmu Komunikasi

References

Abidin, Yusuf Zainal. (2015). Manajemen Komunikasi (Filosofi, Konsep, dan Aplikasi). Bandung: Pustaka Setia.

Effendy, Onong Uchyana. (2011). Ilmu Komunikasi : Teori dan Prakteknya. Bandung: Remaja Rosdakarya

Lusia Savitri, Yugih Setyanto, Septia Winduwati. (2016). Strategi Public Relations dalam Membangun Brand Image Eco-Tourism Pulau Lombok. Jakarta: Universitas Tarumanagara

Luthfiyah, Lenny. (2016). Strategi komunikasi Women’s Crisis Center (WCC) Jombang dalam Mewujudkan Masyarakat Adil Gender (dalam tinjauan teori konstruktivisme Jesse Delia). Surabaya: Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Masuroh. (2020). Strategi Komunikasi Pemasaran Toserba Laris Kartasura dalam Meningkatkan Loyalitas Pelanggan . Surakarta : Institut Agama Islam Negeri

Susanto, A. (2018). Bimbingan dan Konseling di Sekolah Konsep, Teori, dan Aplikasinya. Jakarta : Prenada Media Group.

Tjiptono, Fandy. (2014). Pemasaran Jasa (Prinsip, Penerapan, Penelitian). Yogyakarta : ANDI

Tuti Aswani. (2020). Hindari Lansia dari COVID-19. 23 April. 2020 http://www.padk.kemkes.go.id/article/read/2020/04/23/21/hindari-lansia-dari-covid-19.html, diunduh tanggal 5 Oktober 2020

Yuli Setiawan. (2016). Kemendikbud Upayakan Wajib Belajar 12 Tahun Melalui PIP. 16 Sep. 2016 <http://psmk.kemdikbud.go.id/konten/1906/kemdikbud- upayakan-wajib-belajar-12-tahun-melaluipip#:~:text=Kementerian%20Pendidikan%20dan%20Kebudayaan%20(Kemendikbud,Program%20Indonesia%20Pintar%20(PIP).&text=Tujuannya%20untuk%20mendapatkan%20layanan%20pendidikan,putus%20sekolah%20(drop%20out).>, diunduh tanggal 5 Oktober 2020