Analisa Pengaruh Kebutuhan Sistem Informasi RFID (Radio Frequency Identification) pada Perusahaan Retail untuk Meningkatkan Produktivitas dan Mengurangi Recurring Cost

Main Article Content

Antonius Kurniawan
Mukti Rahardjo

Abstract

Technology RFID (Radio Frequency Identification) is a technology that is growing rapidly, especially in the retail business world today, many applications can be done by various retail businesses in the use of RFID in the hope of increasing work effectiveness and cost-efficiency. In general, the integration of RFID technology in various aspects of the retail industry, from the supply chain, sales, and inventory monitoring requires a fairly expensive cost for a company, but it must be reviewed that there is a sweet spot in enabling efforts a technology into the company's activity cycle from even a small thing, therefore this study was made to find out how much influence RFID technology has to reduce costs and produce a sweet spot that is useful for a company.


Teknologi RFID (Radio Frequency Identification) merupakan teknologi yang sedang berkembang pesat terutama di dunia bisnis retail sekarang ini, banyak penerapan yang bisa dilakukan oleh berbagai bisnis retail dalam penggunaan RFID dengan harapan dapat meningkatkan efektivitas kerja dan efisiensi biaya. Pada umumnya, integrasi teknologi RFID dalam berbagai aspek di industri retail baik dari supply chain, sales, dan monitoring inventory memerlukan biaya yang lumayan mahal bagi sebuah perusahaan, tetapi harus ditinjau kembali bahwa terdapat sweet spot dalam upaya enabling suatu teknologi ke dalam siklus aktivitas perusahaan dari yang hal yang kecil sekalipun, oleh karena itu penelitian ini dibuat untuk mengetahui seberapa besar pengaruh teknologi RFID dalam upaya menekan biaya dan menghasilkan sweet spot yang berguna bagi suatu perusahaan.

Article Details

How to Cite
Kurniawan, A., & Rahardjo, M. (2022). Analisa Pengaruh Kebutuhan Sistem Informasi RFID (Radio Frequency Identification) pada Perusahaan Retail untuk Meningkatkan Produktivitas dan Mengurangi Recurring Cost. Jurnal Manajemen Bisnis Dan Kewirausahaan, 6(4), 415–420. https://doi.org/10.24912/jmbk.v6i4.19341
Section
Articles
Author Biographies

Antonius Kurniawan, Universitas Tarumanagara

Program Studi Magister Manajemen, Program Pascasarjana

Mukti Rahardjo, Universitas Tarumanagara

Program Studi Magister Manajemen, Program Pascasarjana

References

Bhattacharyya, R. (2012). Low-cost, passive UHF RFID tag antenna-based sensors for pervasive sensing applications [Thesis, Massachusetts Institute of Technology]. https://dspace.mit.edu/bitstream/handle/1721.1/73791/810450356-MIT.pdf?sequence=2&isAllowed=y

Karmawan, I. G. M. (2012). Dampak RFID pada stok barang retailer. ComTech: Computer, Mathematics and Engineering Applications, 3(1), 69–77. https://doi.org/10.21512/comtech.v3i1.2383

Laudon, K. C., & Laudon, J. P. (2014). Management information systems: Managing the digital firm (13th ed.). Pearson Education.

Todorovic, V., Neag, M., & Lazarevic, M. (2014). On the usage of RFID tags for tracking and monitoring of shipped perishable goods. Procedia Engineering, 69, 1345–1349. https://doi.org/10.1016/j.proeng.2014.03.127

Turban, E., McLean, E., & Wetherbe, J. (2004). Information technology for management: Transforming organizations in the digital economy (4th ed.). Wiley.

Whitten, J. L., & Bentley, L. D. (2007). Systems analysis and design methods (7th ed.). McGraw Hill.