Strategi Komunikasi Kampanye Internal Greget Plastik untuk Menumbuhkan Kesadaran Karyawan dalam Mengurangi Penggunaan Plastik Sekali Pakai (Studi pada PT Kalbe Farma Tbk)

Main Article Content

Jessica Donata
Yugih Setyanto

Abstract

Indonesia is currently ranked the second highest in the world as one of the countries that contributes the most plastic waste. Now many companies have proven this fact and supported a campaign to use plastics that have been used, one of which is PT Kalbe Farma Tbk. The research objective is to explain the process and communication strategies used in greget plastik campaigns. The method used in this research is a qualitative research method by studying case studies. Data collection techniques are done by interview, observation and documentation. Source triangulation is done to use the validity of the data used. This research shows that the communication strategies used in greget plastik campaigns invite communication processes, such as communication, messages, audiences, media, and effects. The campaign strategy used consists of awareness, attitudes and opinions, and behavior, where employees are entitled to get information and facts in the field about plastics. Then employees are invited to be directly involved in the campaign, so they can change their habits.

Saat ini Indonesia menempati peringkat kedua tertinggi di dunia sebagai salah satu negara yang menyumbang sampah plastik terbanyak. Kini banyak perusahaan yang telah menyadari fakta tersebut dan berupaya menerapkan gerakan kampanye untuk mengurangi penggunaan plastik sekali pakai, salah satunya adalah PT Kalbe Farma Tbk. Tujuan penelitian untuk menjelaskan proses dan strategi komunikasi yang digunakan kampanye greget plastik. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara, observasi dan dokumentasi. Triangulasi sumber dilakukan  untuk menguji keabsahan data yang digunakan. Penelitian ini menunjukkan bahwa strategi komunikasi yang digunakan dalam kampanye greget plastik melibatkan unsur-unsur proses komunikasi, seperti komunikator, pesan, khalayak, media, dan efek.  Adapun strategi kampanye yang digunakan berupa awareness, attitudes and opinion, dan behavior, di mana karyawan diberi informasi dan fakta-fakta di lapangan seputar plastik. Kemudian karyawan diajak untuk terlibat langsung dalam kampanye, sehingga dapat mengubah kebiasaan mereka.

Article Details

How to Cite
Donata, J., & Setyanto, Y. (2020). Strategi Komunikasi Kampanye Internal Greget Plastik untuk Menumbuhkan Kesadaran Karyawan dalam Mengurangi Penggunaan Plastik Sekali Pakai (Studi pada PT Kalbe Farma Tbk). Prologia, 4(2), 245–250. https://doi.org/10.24912/pr.v4i2.6490
Section
Articles
Author Biographies

Jessica Donata, Universitas Tarumanagara

Fakultas Ilmu Komunikasi

Yugih Setyanto, Universitas Tarumanagara

Fakultas Ilmu Komunikasi

References

Andi Prastowo. (2010). Menguasai Teknik-teknik Koleksi Data Penelitian Kualitatif. Jogjakarta: DIVA Press.

Anggraeni, Fenti. (2019, Juli 5). Gempuran sampah plastik ancam kesehatan manusia. Juli 5, 2019. AyoBandung.com. https://www.ayobandung.com/read/2019/07/05/56921/gempuran-sampah-plastik-ancam-kesehatan-manusia

Arikunto, Suharsimi. (2007). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Edisi Revisi.VI. Jakarta: Rineka Cipta.

Arikunto, Suharsimi. (2010). Prosedur Penelitian Suatu pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.

Bungin, Burhan. (2007). Metodologi Penelitian Kualitatif. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Bungin, Burhan. (2011). Penelitian Kualitatif. Jakarta: Kencana Predana Media Group.

Creswell, John W. (2010). Research Design Pendekatan Penelitian Kualitatif,. Kuantitatif, dan Mixed. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Gregory, Anne. (2010). Planning and Managing Public Relations Campaign, A Strategy Approach. London: Kogan Page.

Ismail, Oki A. (2017). Promosi Kampanye Diet Kantong Plastik Oleh Greeneration Indonesia. Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi, 7 (1), 93-102. Juni, 2017. Terarsip: https://jipsi.fisip.unikom.ac.id/jurnal/promosi-kampanye-diet-kantong.4t

Kurniadi, Hizasalasi. (2017). Strategi Komunikasi Dalam Kampanye Diet Kantong Plastik Oleh GIDKP Di Indonesia. Jurnal Komunikasi, 6 (1), 21-31. Desember 19, 2017. Terarsip di : https://journal.uir.ac.id/index.php/Medium/article/view/1085

Jefkins, Frank. (2003). Public Relations Edisi kelima, Jakarta: PT Gelora Aksara Pratama

Miles,M.B, Huberman,A.M, dan Saldana,J. (2014). Qualitative Data Analysis, A Methods Sourcebook, Edition 3. USA: Sage Publications. Terjemahan Tjetjep Rohindi Rohidi, UI-Press.

Moleong, Lexy J. (2005). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung : PT Remaja Rosdakarya.

Moleong, Lexy J. (2012). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung : PT Remaja Rosdakarya.

Mulyana, Deddy. (2014). Ilmu Komunikasi: Suatu Pengantar. Cetakan ke 18. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Octavianti, Meria. (2014). Alur Pesan Kampanye Gerakan Cikapundung Bersih Dalam Meningkatkan Kesadaran Kebersihan Lingkungan. Jurnal Komunikasi, 6 (2), 42-53. Desember, 2014. Terarsip di: https://journal.untar.ac.id/index.php/komunikasi/article/view/32

Qona’ah, Siti. (2019). Strategi Kampanye Gerakan #BijakBerplastik PT Danone Aqua Dalam Merayakan Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2018. Jurnal Komunikasi, 10 (1), 48–55. Maret 1, 2019. Terarsip di: https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/jkom/article/view/5182/2959

Ruslan, Rosady. (2008). Kiat dan Strategi Kampanye Public Relations. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.

Venus, Antar. (2004). Manajemen Kampanye: Panduan Teoritis dan Praktis Mengefektifkan Kampanye Komunikasi. Bandung: Simbiosa Rekata Media.

Yin, Robert K. (2013). Studi Kasus Desain & Metode. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.