Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Periklanan Untuk Membangun Brand Awareness PT.Vivan Teletama (Dengan Menggunakan Analisis Sostac)

Isi Artikel Utama

Yeaching Yeaching
Gregorius Genep Sukendro

Abstrak

Penelitian ini membahas tentang strategi periklanan dalam Komunikasi Pemasaran untuk membangun brand awareness PT.Vivan Teletama. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui bagaimana strategi periklanan dalam komunikasi pemasaran untuk brand awareness PT.Vivan Teletama agar dapat lebih dikenal konsumen serta calon konsumen. Jenis penelitian ini dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi partisipasif dan wawancara mendalam (in-depth interview), serta melalui studi kepustakaan dan internet. Peneliti menggunakan beberapa teori untuk mendukung penelitian ini yaitu Strategi Periklanan, Komunikasi Pemasaran, Brand Awareness, New Media. Peneliti juga menggunakan analisis SOSTAC yaitu Situation, Objectives, Strategy, Tactics, Action, Control untuk mensistematika pemikiran dan menganalisa hasil temuan yang ada. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strategi periklanan dalam komunikasi pemasaran di PT.Vivan Teletama ini dijalankan melalui berbagai kegiatan Komunikasi Pemasaran melalui Brand Awareness demi membangun brand awareness melalui periklanan secara informatif dan persuasif, mengutamakan pelayanan, memberikan promo di sosial media sehingga akan memberikan nilai tambah bagi konsumen serta calon konsumen dan membangun kesadaran merek terhadap konsumen serta calon konsumen.

Rincian Artikel

Cara Mengutip
Yeaching, Y., & Sukendro, G. G. (2018). Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Periklanan Untuk Membangun Brand Awareness PT.Vivan Teletama (Dengan Menggunakan Analisis Sostac). Prologia, 1(2), 596–601. https://doi.org/10.24912/pr.v1i2.1998
Bagian
Articles
Biografi Penulis

Yeaching Yeaching, Universitas Tarumanagara

Fakultas Ilmu Komunikasi

Gregorius Genep Sukendro, Universitas Tarumanagara

Fakultas Ilmu Komunikasi

Referensi

Kasali, Rhenald. (2007). Membidik Pasar Indonesia Segmentasi Targeting Positioning. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama

Moleong, Lexy J. (2007). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Offset.

https://www.dragongadget.com/

Artikel Serupa

<< < 33 34 35 36 37 38 39 40 41 42 > >> 

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.