Business Plan Bisnis Salon Kecantikan “Daily Salon” di Jakarta
Main Article Content
Abstract
This study aims to evaluate the feasibility of the "Daily Salon" beauty salon business. The development of the world of beauty in Indonesia continues to grow, supported by a culture of beauty from abroad and at home. "Daily Salon" offers quality care services and experiences and makes it easy for consumers in urban areas who need quality and fast-paced services. When viewed from the financial side, with an investment of Rp. 400,000,000, then the NPV value of Rp. 363,970,442, - PI is 1.91, IRR worth 39.7%, and PP worth 2.42 years, it can be drawn that the beauty salon business project "Daily Salon" is a feasible investment project.
Studi ini bertujuan untuk mengevaluasi kelayakan dari bisnis salon kecantikan “Daily Salon”. Perkembangan dunia kecantikan di Indonesia terus berkembang, didukung oleh budaya kecantikan dari luar negeri dan dalam negeri. “Daily Salon” menawarkan pelayanan dan pengalaman perawatan yang berkualitas dan memudahkan bagi konsumen di daerah perkotaan yang membutuhkan pelayanan yang berkualitas dan serba cepat. Bila dilihat dari sisi keuangan, dengan investasi sebesar Rp 400.000.000,- maka nilai NPV senilai Rp 363.970.442, PI senilai 1,91, IRR senilai 39,7%, dan PP senilai 2,42 tahun, maka dapat ditarik kesimpulan bahwa proyek bisnis salon kecantikan “Daily Salon” layak untuk dijalankan.
Article Details
This work is licensed under a Jurnal Manajemen Bisnis dan Kewirausahaan Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
Agmasari, S. (2015). Kenali Salon di Indonesia, dari Empat Tipe Salon Berikut Ini. Retrieved February 26, 2015, from https://lifestyle.kompas.com/read/2015/02/26/100000720/Kenali.Salon.di.Indonesia.dari.Empat.Tipe.Salon.Berikut.Ini.
Chaerunnisa. (2008). Ramai-ramai Membuka Salon Kecantikan. Retrieved March 25, 2010, from https://lifestyle.okezone.com/read/2008/02/15/195/83949/ramai-ramai-membuka-salon-kecantikan.
Chusna, M. (2019). Polisi Gerebek Salon Esek-esek di Bali. Retrieved December 13, 2019, from https://sumut.sindonews.com/berita/6793/1/polisi-gerebek-salon-esek-esek-di-bali.
Databoks.katadata.co.id. (2019). Jumlah penduduk Indonesia 2019 mencapai 267 juta jiwa. Retrieved January 4, 2019, from https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2019/01/04/jumlah-penduduk-indonesia-2019-mencapai-267-juta-jiwa
Effendy, O, U. (2009). Ilmu Komunikasi: Teori dan Praktek. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Handayani. (2001). Efektifitas outwardbound training untuk meningkatkan harga diri dan kemampuan kerjasama. Jurnal Penelitian Dinamika Sosial, 2(2), 44-50.
Hartatik, I. P. (2014). Buku Praktis Mengembangkan SDM. Yogyakarta: Laksana.
Jakarta.go.id. (2020). Grogol Petamburan, Kecamatan. Retrieved January 1, 2017, from https://jakarta.go.id/artikel/konten/1295/grogol-petamburan-kecamatan.
Porter, M. E. (2007). Strategi Bersaing. Tangerang: Kharisma Publishing Group.
Sardjono, C. & Pawito. (1994). Teori-teori Komunikasi. Surakarta: Universitas Sebelas Maret.
Syamsuddin, L. (2011). Manajemen Keuangan Perusahaan. Jakarta: CV Rajawali.