KAPSULOREKSIS PADA SMALL INCISION CATARACT SURGERY

Isi Artikel Utama

Cicilia Cicilia

Abstrak

Katarak adalah penyebab utama kebutaan di dunia. Badan Kesehatan Dunia (WHO) mem­perkirakan sekitar 50 % kebutaan di dunia disebabkan oleh katarak yang mencapai hampir 20 juta orang. Sebagian besar katarak yang bermakna ditemukan pada negara-negara berkembang. Secara umum ekstraksi katarak secara garis besar dibagiatas ekstraksi kat­ arak intrakapsul (EKIK) dan ekstraksi katarak ekstrakapsul (EKEK). Ekstraksi katarak ek­ strakapsul bisa dibagi lagi menjadi EKEK konvensional dengan jahitan dan tanpa jahitan, di kemudian hari ini dikenal dengan istilah Small Incision Cataract Surgery (SICS). Salah satu tahap yang paling panting pada SICS adalah kapsuloreksis.

Rincian Artikel

Bagian
Tinjauan Pustaka
Biografi Penulis

Cicilia Cicilia, FK Universitas Tarumanagara

Ilmu Kesehatan Mata