Analisis Regresi Virtual Customer Service terhadap Kepuasan Pelanggan (Studi Kasus Veronika Telkomsel)
Main Article Content
Abstract
Veronika (Voice Response and Information Care) is Telkomsel's digital chat service based on making it easier for customers to meet their needs. This research aims to find out how much influence virtual customer service has on Telkomsel user customer satisfaction. This research was conducted using quantitative research methods using a correlational approach. This research was processed using normality tests, simple linear regression analysis, correlation analysis, validity tests and reliability tests. This research uses theories related to Virtual customer service and customer satisfaction. The results of this research show that the virtual customer service named Veronika implemented by Telkomsel has an influence on customer satisfaction. Consumers are greatly helped by the virtual customer service on the Telkomsel application because of the flexibility in carrying out transactions or payments which can be made either via credit, via bank transfer, as well as other digital financial applications. The existence of virtual customer service is a form of public relations strategy where customer service is carried out online, thereby making the distance between the company and consumers closer and making it easier for consumers to fulfill their needs.
Veronika (Voice Response and Information Care) merupakan layanan digital chat milik Telkomsel yang berbasis memudahkan pelanggan dalam memenuhi kebutuhannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh virtual customer service terhadap kepuasan pelanggan pengguna Telkomsel. Penelitian ini dilakukan dengan metode penelitian kuantitatif melalui pendekatan korelasional. Penelitian ini diolah dengan menggunakan uji normalitas, analisis regresi linear sederhana, analisis korelasi, uji validitas dan uji reliabilitas. Penelitian ini menggunakan teori berkaitan dengan Virtual customer service dan kepuasan pelanggan. Adapun hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa Virtual customer service Bernama Veronika yang diterapkan oleh Telkomsel memiliki pengaruh terhadap kepuasan pelanggan. Konsumen sangat terbantu dengan adanya pelayanan virtual customer service pada aplikasi Telkomsel karena fleksibilitas dalam melakukan transaksi atau pembayaran yang dapat dilakukan baik itu melalui pulsa, via transfer bank, serta aplikasi keuangan digital lainnya. Adanya virtual customer service sebagai bentuk strategi public relations dimana pelayanan konsumen dilakukan secara online sehingga membuat jarak antara perusahaan dengan konsumen menjadi lebih dekat dan memudahkan konsumen dalam memenuhi kebutuhan mereka.
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
This work is licensed under a Prologia Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.References
Aridinta, F. A., & Widijoko, G. (2019). Analisis Pengaruh Kenyamanan Layanan Online Terhadap Kepuasan Konsumen Mobile Commerce Di Indonesia. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB, 7(2).
Islamy, I. (2019). Penelitian Survei dalam Pembelajaran dan Pengajaran Bahasa Inggris. Japanese Society of Biofeedback Research, 19(5).
Kotler, Philip dan Keller, K. Lane. (2018). Manajemen Pemasaran. Edisi 12. Jilid 2. In PT Indeks.
Melinda. (2022). Pemanfaatan Artificial Intelligence Chatbot Tarra (Toyota Interactive Virtual Assistant) Dalam Meningkatkan Customer Relationship Management Di Agung Toyota Pangkalan Kerinci. Universitas Islam Negri Sultan Syarif Kasim Riau, 4647.
Narita, & Fauzi, R. (2022). Pengaruh Virtual Customer Service terhadap Kepuasan Pelanggan Bank Bca Kantor Cabang Utama Cibubur. Prosiding Hubungan Masyarakat, 8(1).
Perdana, R. P., & Irwansyah, I. (2019). Implementasi Asisten Virtual Dalam Komunikasi Pelayanan Pelanggan (Studi Kasus Pada Layanan Pelanggan Telkomsel). Jurnal Komunikasi, 11(2). https://doi.org/10.24912/jk.v11i2.5491
Pranitasari, D., & Sidqi, A. N. (2021). Analisis Kepuasan Pelanggan Elektronik Shopee menggunakan Metode E-Service Quality dan Kartesius. Jurnal Akuntansi Dan Manajemen, 18(02). https://doi.org/10.36406/jam.v18i02.438
Siregar, M. (2021). Analisis Kepuasan Pelanggan Ompu Gende Coffee Medan. JURNAL DIVERSITA, 7(1). https://doi.org/10.31289/diversita.v7i1.5190
Suliyanto. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif. In: Pelatihan Metodologi Penelitian. In Universitas Peradaban.
Telkomsel. (2021, 2 10). Cara Mengakses Veronika, Layanan Asisten Virtual Telkomsel. Retrieved from Telkomsel.com: https://www.telkomsel.com/about-us/blogs/caramengakses-veronika-layanan-asisten-virtual-telkomsel
Wardani, I., Jumain, & Muharifin. (2020). Pengaruh Harga, Free WiFi, dan Fasilitas terhadap Kepuasan Pelanggan pada Kedai Coffee JMP PAHLAWAN Lamongan. MELATI, 35(2).