MELAKUKAN PERSIAPAN MAGANG DENGAN TEPAT DAN MUDAH BERSAMA EDLYN

Main Article Content

Febiola Santoso
Erika Salsabila
Nadya Adinda Azhar
Tia Fathin Arifah
Kiky Dwi Hapsari Saraswati

Abstract

Internship is an in-field learning activity that aims to introduce and develop student skills in the professional world. This learning program is held in an intensive way between the student and its company. In line with this, the Indonesian Ministry of Education and Culture introduced a new policy to support the learning activity for college students known as Merdeka Belajar – Kampus Merdeka. This program aims to prepare all students to face changes, either socially, culturally, or technologically. The Ministry of Education and Culture provides different types of programs, but in this case, the author will focus more on the internship program. During the program, authors found certain phenomena experienced by the students. This phenomenon also happened in line with the on-going activity at the university. As a result, students tend to get overwhelmed to manage their time. Based on the observation, authors chose to create a guidance book to a productive internship that consists of four main points, such as Work Engagement, Time Management, Work-Life Balance, and Stress Management, that will help students throughout their internship program. The target audience in our project are college students who get to do their internship program in X Company. A guidance book to a productive internship gained a lot of positive feedback from users and supervisors, such as being able to explain great materials using a simple language so it is easy to understand by common people.


Program praktik kerja magang adalah suatu kegiatan pembelajaran di lapangan yang bertujuan untuk memperkenalkan dan menumbuhkan kemampuan, baik mahasiswa dalam dunia kerja nyata. Pembelajaran ini dilaksanakan melalui hubungan yang intensif antara peserta program praktik kerja magang dan perusahaan. Sejalan dengan ini, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) Republik Indonesia memperkenalkan kebijakan baru untuk menunjang kegiatan pembelajaran pada tingkat universitas, yaitu Merdeka Belajar - Kampus Merdeka. Program ini bertujuan untuk menyiapkan mahasiswa dalam menghadapi perubahan sosial, budaya, dunia kerja, dan kemajuan teknologi yang pesat. Selama proses penulis menempuh magang/praktik kerja melalui program Kampus Merdeka di PT X, menemukan beberapa fenomena tertentu yang dialami oleh peserta program. Terjadinya fenomena ini juga sejalan dengan berlangsungnya aktivitas perkuliahan. Akibatnya mahasiswa menjadi kewalahan untuk dapat menyeimbangkan waktunya. Berdasarkan pengamatan tersebut, penulis melakukan penyusunan buku panduan magang produktif berisi empat (4) poin utama, yaitu Work Engagement, Time Management, Work-Life Balance, dan Stress Management, yang dapat membantu mahasiswa selama program magang berlangsung. Target audiens dari buku saku ini adalah mahasiswa magang di PT X. Buku panduan magang produktif mendapatkan feedback positif dari supervisor dan user, seperti mampu memberikan materi informatif dengan bahasa yang ringan sehingga mudah dimengerti.

Article Details

Section
Artikel

References

Bakker, A. B., & Leiter, M. P. (2010). Work engagement: A handbook of essential theory and research. Psychology Press.

Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. (2020). Buku panduan merdeka belajar – kampus merdeka. Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kemdikbud RI

Kodrat, D. (2021). Industrial Mindset of Education in Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Policy. Islamic Research, 4(1), 9-14. http://www.jkpis.com/index.php/jkpis/article/view/60

LeBlanc, N. J., & Marques, L. (2019, April 17). How to handle stress at work. Harvard Health Publishing. https://www.health.harvard.edu/blog/how-to-handle-stress-at-work-2019041716436.

Mariati. (2013). Pengaruh work-life balance & burnout terhadap kepuasan kerja. Undergraduate Thesis. Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

Murphy, A. (2021, Juli 26). 4 types of stress and how to overcome it. Declutter The Mind. https://declutterthemind.com/blog/types-of-stress/.

Ramya, R. (2014). Work-life balance strategies of woman. International Journal of Research and Development, A Management Review, 5(2), 21-26.

Suryaman, M. (2020). Orientasi pengembangan kurikulum merdeka belajar. In Seminar Nasional Pendidikan Bahasa dan Sastra, 1(1), 13-28.

Yarp, A. (2021, November 29). What is psychological stress?. The American Institute of Stress. https://www.stress.org/what-is-psychological-stres