GAMBARAN TENTANG BERETIKA DAN BERPENDIDIKAN YANG DIKAITAN DENGAN PERKEMBANGAN TEKNOLOGI DI ERA MILENIAL DALAM BUDAYA KEARIFAN LOKAL

Main Article Content

Imelda Martinelli
Maria Franciska
Ayi Meidyna Sany
Grace Avianti

Abstract

ABSTRACT  


This research is motivated by the importance of education in building a character and creating a future in this millennial era. Education is something to learn about ethics and knowledge for a smarter society. With increasingly sophisticated technological advances in the millennial era, it makes it easier for people to find all the information needed and with the progress of globalization in Indonesia, which adopts innovations that adapt to local values in Indonesian culture. This study aims to provide an overview for stakeholders regarding the views of the millennial generation on cultural values and local wisdom amidst the onslaught of technological advances in general, information technology in particular to prevent a priori or stereotype attitudes that the millennial generation is the same as a generation that is ignorant of culture and local wisdom. In addition, this research is shown to increase a level of enthusiasm in the millennial generation for culture and local wisdom with a high level of culture and local wisdom presented in a format that is relevant to them. This study uses qualitative research where this research is carried out by observing data that has been obtained or obtained from the community. The integration of a local wisdom in education indirectly forms a character that begins to experience a decline in maintaining local wisdom or culture that is owned by the homeland itself.


Keywords:  student,  ieducation,  culture,  local  iwisdom,  millennial  iera


ABSTRAK


Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pentingnya pendidikan dalam membangun suatu karakter dan mewujudkan suatu masa depan dalam era milenial ini. Pendidikan merupakan suatu hal untuk mempelajari tentang beretika dan berpengetahuan untuk masyarakat yang lebih cerdas. Dengan kemajuan teknologi yang semakin canggih di era milenial memudahkan masyarakat dalam mencari segala informasi yang diperlukan dan dengan kemajuan globalisasi yang ada di Indonesia yang mengadopsi inovasi yang beradaptasi dengan nilai-nilai lokal dalam budaya yang ada di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk memberi suatu gambaran bagi  para  pemangku  kepentingan  perihal  pandangan  generasi  milenial  terhadap  nilai-nilai  budaya  dan  kearifan  lokal  di tengah  gempuran  kemajuan  teknologi  umumnya,  teknologi  informasi  khususnya untuk mencegah adanya sikap  apriori  maupun  stereotipe  bahwa  generasi  milenial  sama  dengan  generasi  yang  abai  terhadap  budaya  dan  kearifan  lokal.  Selain itu juga, penelitian ini ditunjukkan untuk meningkatkan suatu tingkat antusiasme dalam generasi milenial terhadap budaya dan kearifan lokal dengan tingginya suatu budaya dan kearifan lokal yang disajikan dalam format yang mengena bagi mereka. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif dimana penelitian ini dilakukan dengan mengobservasi data yang telah diperoleh atau didapatkan dari masyarakat. Integritasi suatu kearifan lokal dalam pendidikan secara tidak langsung  membentuk suatu karakter yang dimulai mengalami penurunan dalam memelihara kearifan lokal atau budaya yang dimiliki oleh tanah air sendiri.


Kata  kunci  :  Mahasiswa,  pendidikan,  budaya,  kearifan  lokal,  era  milenial

Article Details

Section
Artikel

References

Fauzi (2018). PERAN PENDIDIKAN DALAM TRANSFORMASI NILAI BUDAYA LOKAL DI ERA MILLENIAL. Purwokerto : Insania.

Rohma, M (2021). Pentingnya Pendidikan Moral dan Etika Bagi Generasi Milenial. : Mijil.

Sidik, S (2013). DAMPAK UNDANG-UNDANG INFORMASI DAN TRANSAKSI ELEKTRONIK (UU ITE) TERHADAP PERUBAHAN HUKUM DAN SOSIAL DALAM MASYARAKAT. Jakarta : Jurnal Ilmiah WIDYA

Sayuti, A (2015). BUDAYA DAN KEARIFAN LOKAL DI ERA GLOBAL: PENTINGNYA PENDIDIKAN BAHASA DAN SENI SUMINTO. Yogyakarta : fbs.uny

Unayah, N & Sabarisman, M Identifikasi Kearifan Lokal dalam Pemberdayaan Komunitas Adat Terpencil. Jakarta Timur : Sosio Informa

Zulkarnaen, M (2022). Pendidikan Karakter Berbasis Kearifan Lokal di Era Milenial. Palopo : IAIN PAREPARE