PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP KONSUMEN YANG DIRUGIKAN AKIBAT PEMBATALAN SEPIHAK TRANSAKSI JUAL BELI OLEH PT SHOPEE INDONESIA BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 8 TAHUN 1999 TENTANG PERLINDUNGAN KONSUMEN (KASUS: IBU MAYA DI TAHUN 2018)

Isi Artikel Utama

Verren Andreas
Mariske Myeke Tampi

Abstrak

Conventional buying and selling transactions have updated online buying and selling transactions, ranging from transactions between business actors and consumers from direct transactions to indirect transactions. Shopee is an online buying and selling site that is starting to develop in Indonesia. Consumers have rights that have been guaranteed by Shopee and the Government through laws or electronic contracts, but cases of consumers who are harmed still repeatedly occur in these electronic transactions. The formulation of the problem in this update is legal protection for consumers who suffer losses due to the cancellation of unilateral buying and selling transactions by PT Shopee Indonesia based on Law Number 8 of 1999 concerning Consumer Protection. The author in answering these problems uses normative legal research methods. The type of material that the author uses is primary data, secondary data, namely interview data and tertiary data. The results of the research on consumers who were harmed due to the unilateral cancellation of online buying and selling because Law Number 8 of 1999 concerning Consumer Protection has not clearly processed purchases virtually or online.

Rincian Artikel

Bagian
Articles

Referensi

Buku

Barkatullah, Abdul Halim. Hukum Perlindungan Konsumen (Kajian Teoretis dan Perkembangan Pemikiran. Bandung: Nusa Media, 2008.

Nasution, AZ. Hukum Perlindungan Konsumen Suatu Pengantar. Jakarta: Diadit Media, 2002.

Nugroho, Susanti Adi. Proses Penyelesaian Sengketa Konsumen Ditinjau Dari Hukum Acara Serta Kendala Implementasinya. Jakarta: Prenada Kencana, 2008.

Ramli, Ahmad M. Cyber Law dan HAKI dalam Sistem Hukum Indonesia. Bandung: PT Refika Aditama, 2010.

Riduwan. Skala Pengukuran Variabel-variabel Penelitian. Bandung: Alfabeta, 2010.

Serfiani, Cita Yustisia, R. Serfianto D. Purnomo, Iswi Hariyani. Buku Pintar Bisnis Online dan Transaksi Elektronik. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 2013.

Shidarta. Hukum Perlindungan Konsumen Indonesia. Jakarta: Grasindo, 2000.

Soekanto, Soerjono. Pengantar Penelitian Hukum. Jakarta: UI Press, 2010.

Susanto, Happy. Hak-Hak Konsumen Jika Dirugikan. Jakarta: Visimedia, 2008.

Sutedi, Adrian. Tanggung Jawab Produk dalam Hukum Perlindungan Konsumen. Bogor: Ghalia Indonesia, 2008.

Ustadiyanto, Riyeke. Framework E-Commerce. Yogyakarta: Andi, 2002.

Peraturan Perundang-undangan

Republik Indonesia. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Undang-Undang Perlindungan Konsumen.

Republik Indonesia. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik.

Republik Indonesia. Peraturan Bank Indonesia Nomor 19/12/PBI/2017 tentang Penyelenggaraan Teknologi Finansial.

Artikel Jurnal Cetak

Maulana, Shabur Miftah. “Implementasi E-Commerce Sebagai Media Penjualan Online.” Jurnal Administrasi Bisnis. Volume 29, Nomor 1 (Desember 2016): 67.

Kurniaty, Yuli dan Heni Hendrawati. “Jual Beli Online dalam Perspektif Hukum Islam”, Jurnal Transformasi. Volume 11, Nomor 1 (Maret 2015): 65.

Nasution, AZ. “Aspek Hukum Perlindungan Konsumen: Tinjauan Singkat UU No. 8 Tahun 1999-L.N. 1999 No. 42”, Artikel pada Teropong, Media Hukum dan Keadilan, MaPPI-FH UI dan Kemitraan. Volume 2, Nomor 8 (Mei 2003): 5.

Pradana, Mahir. “Klasifikasi E-Commerce di Indonesia.” Jurnal MODUS. Volume 27, Nomor 2 (Desember 2015): 163.

Website

Anonim. “Istilah dalam UUPK.” http://www.pemantauperadilan.com. Diakses tanggal 28 November 2020.

CNN, Tim. “Shopee dan Lazada Angkat Suara Soal Penipuan Flash Sale.” http://www.cnnindonesia.com. Diakses tanggal 24 Desember 2020.

Journal, Tim. “Kapok Belanja di Aplikasi Shopee dan Menggunakan Kartu Kredit Citibank.” http://www.journal.citandy.com. Diakses tanggal 24 Desember 2020.

Qonsumen, Tim. “Berbelanja di Shopee.” http://www.qonsumen.com. Diakses tanggal 24 Desember 2020.

Shopee, Konsumen. “Kebijakan Toko Online Shopee.co.id yang Merugikan Konsumen.” http://www.kompasiana.com. Diakses tanggal 24 Desember 2020.

Shopee, Tim. “Aturan Penggunaan.” http://www.shopee.co.id. Diakses tanggal 24 Desember 2020.