Gambaran pelaksanaan antenatal care di RSUD Kotabaru Pulau Laut Kalimantan Selatan tahun 2013

Main Article Content

Heratio Adiwiguna
Ernawati Ernawati

Abstract

Antenatal Care adalah pelayanan antenatal yang diberikan kepada semua ibu hamil untuk memenuhi hak setiap ibu hamil memperoleh pelayanan antenatal yang berkualitas sehingga mampu menjalani kehamilan yang sehat, bersalin dengan selamat, dan melahirkan bayi yang sehat. Di Kabupaten Kotabaru sendiri cakupan Kunjungan Antenatal empat kali (K4) berdasarkan Data dan Informasi Kesehatan Provinsi Kalimantan Selatan pada tahun 2013 adalah 53,37%, jauh dibawah angka minimal 93% yang ditetapkan oleh Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran pelaksanaan Antenatal Care di RSUD Kotabaru, Pulau Laut, Kalimantan Selatan. Penelitian ini secara deskriptif dengan desain studi cross-sectional selama tahun 2013. Respondennnya adalah ibu hamil yang datang ke RSUD Kotabaru Pulau Laut Kalimantan Selatan, data diambil dari rekam medik para ibu hamil tersebut sebanyak 722 data. Data diolah secara statistik. Dari penelitian didapatkan yang melakukan Antenatal Care teratur 515 (71.3%) dan Antenatal Care tidak teratur 207 (28.7%).

Article Details

Section
Artikel Asli
Author Biography

Ernawati Ernawati, Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanagara Gedung J lantai 2 Jl. S. Parman no.1 Jakarta Barat 11440

Bagian Ilmu Kesehatan Masyarakat FK Untar

References

Departemen Kesehatan. Pedoman Pelayanan Antenatal Terpadu [Internet]. 2011 [cited 2014 July 14]. Available from:

http://www.kesehatanibu.depkes.go.id/wp-content/plugins/download-monitor/download.php?id=95pelayanan antenatal terpadu 2010.

Fitriana IS. Asuhan Kebidanan Di RSIA Ibi Dupak – Surabaya 20 November – 3 Desember 2010 [Internet]. Politeknik Kesehatan Surabaya; 2011 [cited 2014 Aug 6]. Available from:

http://www.scribd.com/doc/208110846/Askeb -ANC-Ante-Natal-Care.

Zahara E. Karakteristik dan Pengetahuan Ibu Hamil yang Melaksanakan Antenatal Care [Internet]. FK Unimus, 2010 [cited 2014 Aug 9]. Available from: http://digilib.unimus.ac.id/download.php?id=5650.

Salmah, Rusmiati, Maryanah, Susanti N. Asuhan Kebidanan Antenatal. Jakarta: EGC; 2013. Hal 98-99

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Buku Saku Pelayanan Kesehatan Ibu Di Fasilitas Kesehatan Dasar Dan Rujukan. Jakarta: Kementerian Kesehatan; 2013. Hal 22-23, 109-110

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Buku Saku Pelayanan Kesehatan Anak Di Rumah Sakit. Jakarta: Kementerian Kesehatan; 2013.Hal 63-64

Maharani R. Gambaran Antenatal Care dan Status Gizi Ibu Hamil di Pesisir Tallo Kecamatan Tallo Kota Makassar [Internet]. FK Unhas, 2013 [cited 2014 Dec 3]. Available from: http://repository.unhas.ac.id/handle/12345 67 89/8030.

Nurlaili. Gambaran Pengetahuan Ibu Hamil Terhadap Pelayanan Antenatal Care (ANC) di Bidan Praktek Swasta Nuraini Kecamatan Batee Kabupaten Pidie Tahun 2010 [Internet]. Kebidanan U’Budiyah Banda Aceh, 2010 [cited 2014 Dec 4]. Available from:

http://180.241.122.205/dockti/NURLAILI-07010107.pdf.

Lestari A. Target Cakupan Kunjungan Antenatal [Internet]. 2011 [cited 2014 July 14]. Available from:

http://www.library.upnvj.ac.id/pdf/2s1kesmas/206 313011/ bab1.pdf.

Pusat Statistik. Survey Demografi dan Kesehatan Indonesia 2012 (SDKI12) [Internet]. 2012 [cited 2014 July 14]. Available from:

http://www.bps.go.id/aboutus.php?info=70.

Badan Pusat Statistik. Profil Tenaga Kerja Provinsi Kalimantan Selatan. Banjarmasin: Badan Pusat Statistik; 2013. Hal 22

Pusat Data dan Informasi Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Ringkasan Ekslusif Data dan Informasi Kesehatan Provinsi Kalimantan Selatan [Internet]. 2013 [cited 2014 July 14]. Available from: http://www.scribd.com/doc/226670282/22-Ringkasan-Eksekutif-Prov-Kalimantan-Selatan-2-pdf.

Badan Pusat Statistik. Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Selatan [Internet]. Badan Pusat Statistik, 2012 [cited 2015 Jan 13]. Available from:

http://kalsel.bps.go.id/?set=viewDataDetail2&flag_template2=1&id_sektor=34&i d=1168

Lumempouw G. Hubungan Antara Pengetahuan, Status Pendidikan, dan Status Pekerjaan Ibu Dengan Kunjungan Antenatal Care di Puskesmas Teling Atas Kecamatan Wanea Kota Manado [Internet]. FK Unsrat, 2012 [cited 2014 Dec 4]. Available from: http://fkm.unsrat.ac.id/wp-content/uploads/2014/10/JURNAL-PENELITIAN-geby.pdf.

Adawiyah R. Faktor – faktor yang Berhubungan Dengan Kunjungan Antenatal Care di Puskesmas Mongolati Kecamatan Telaga Kabupaten Gorontalo [Internet]. UNG, 2013 [cited 2014 Dec 4]. Available from:

http://eprints.ung.ac.id/5738/.