EVALUASI KEBERHASILAN BAURAN PENYEWA MALL KUNINGAN CITY

Main Article Content

Sandio Adhya Bayudi
Priyendiswara Agustina Bela
Parino Rahardjo

Abstract

This study aims to determine the right tenant mix for the Kuningan City Mall shopping center in an effort to increase the number of visitors and tenants. Kuningan City Mall has a Lifestyle & Entertainment concept that aims to complement the needs and entertainment for the surrounding area of the Setiabudi District, South Jakarta. In this case, several analyzes are conducted, namely location analysis, market analysis, comparative analysis of Mall Kuningan City with its competitors, and analysis of people's perspectives and perspectives, with the help of several analytical tools to be used namely descriptive, SWOT, comparison method, questionnaire. The analysis results obtained will be used as consideration for a new management strategy for Kuningan City Mall in an effort to increase the number of visitors and tenants.

 

Keywords: competitors; management strategy; occupancy rate; shopping center; tenant mix

Abstrak

Penulisan ini bertujuan untuk mengetahui bauran penyewa yang tepat bagi pusat perbelanjaan Mall Kuningan City dalam upaya untuk meningkatkan jumlah arus pengunjung dan penyewa. Mall Kuningan City memiliki konsep Lifestyle & Entertainment yang bertujuan untuk melengkapi akan kebutuhan dan hiburan bagi disekitar cakupan area Kecamatan Setiabudi, Jakarta Selatan. Dalam hal ini, maka dilakukan beberapa analisis yaitu analisis lokasi, analisis komparasi antara Mall Kuningan City dengan kompetitornya, dan analisis persepsi dan perspektif masyarakat, dengan bantuan beberapa alat analisa yang akan digunakan yaitu deskriptif, SWOT, comparison method, dan kuesioner. Dari hasil analisis yang diperoleh tersebut akan digunakan sebagai bahan pertimbangan untuk strategi pengelolaan yang baru bagi Mall Kuningan City dalam upaya meningkatkan jumlah arus pengunjung dan penyewa.

Article Details

Section
Articles
Author Biography

Sandio Adhya Bayudi, S1 PWK, Fakultas Teknik, Universitas Tarumanagara

Fakultas Teknik

References

Beyard, M.D. (1999). ULI shopping center handbook series. Urban Land Institute

Levy dan Weitz (2004). 5 th edition. Retailing management. New York : McGraw-Hill.

Neo, L. W. K., dan Wing, T.K. (2005) The 4Rs of Asian shopping centre management. Singapore: Marshall Cavendish Academic.