Faktor Yang Mempengaruhi Struktur Modal Perusahaan Property, Real Estate And Building Construction
Main Article Content
Abstract
The purpose of this research is to examine the effect of profitability, liquidity, firm size, and active structure on capital structure in property, real estate and building construction companies on the Indonesia Stock Exchange for the period 2017-2020. The sample was selected by using a purposive method and there were 16 companies that were sampled in this research. This research uses Eviews 10. The results of this research indicate that firm size has significant effect on capital structure. The result of this research indicate that profitability, liquidity and active structure do not have a significant effect on capital structure. The implication of this study is need the role of firm size to make it easier for company to obtain fund in the form of debt loan that increase the value of capital structure, that be used for increase the performance of company.
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
This work is licensed under a Jurnal Komunikasi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
Achmadi, A., dan Narbuko. (2015) Metodologi Penelitian. Jakarta: Bumi Aksara
Andika, I. K. R., & Sedana, I. B. P. (2019) Pengaruh Profitabilitas, Struktur Aktiva, dan Ukuran Perusahaan terhadap Struktur Modal pada perusahaan Makanan dan Minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2017 E-Jurnal Manajemen, vol.8 no.9
Ashry, L. A., & Fitra, H. (2019) Pengaruh Pertumbuhan Penjualan, Profitabilitas dan Struktur Aktiva terhadap Struktur Modal pada perusahaan Real Estate and Property di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2017 Economac Vol 3 Issue 2
Christi, S., & Titik, F. (2015) Pengaruh Struktur Aktiva, Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas terhadap Struktur Modal (Studi Kasus Pada Perusahaan Pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2014) e-Proceeding of Management: Vol.2, no 3 page 3351
Denziana, A., & Yunggo, E. D. (2017) Pengaruh Profitabilitas, Struktur Aktiva, dan Ukuran Perusahaan terhadap Struktur Modal Perusahaan pada perusahaan Real Eastate and Property yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015 Jurnal Akuntansi & Keuangan Vol. 8, No. 1 Halaman 51-67
Darmawan, A., Sandra, R. N., Bagis, F., & Rahmawati, D. V., (2021) Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan terhadap Struktur Modal pada perusahaan Makanan dan Minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2016-2019 Akuisisi Jurnal Akuntansi vol.17 no.2 page 93-106
Ekinanda, F., Wijayanti, A., & Siddi, P. (2021) Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Penjualan, Struktur Aktiva dan Pajak terhadap Struktur Modal pada perusahaan LQ45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2015-2020 Jurnal Akuntansi & Keuangan vol.12 no.2 halaman 45-62
Farisa, N. A., & Widati, L. W. (2017) Analisa Profitabilitas, Likuiditas, Pertumbuhan Penjualan, Struktur Aktiva dan Kebijakan Dividen terhadap Struktur Modal pada perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2014 Prosding Seminar Nasional Multi Disiplin Ilmu & Call For Paper UNISBANK ke-3
Ghozali, I. (2017) Ekonometrika Teori, Konsep, dan Aplikasi dengan IBM SPSS 24 Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Ghozali, I. dan Ratmono, D. (2017) Analisis Multivariat dan Ekonometrika (Teori, konsep,dan Aplikasi dengan EViews 10), Edisi Kedua, Yogyakarta:Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Husnan, S., & Pudjiastuti, E. (2004) Dasar-dasar Manajemen Keuangan Jilid 4. Yogyakarta : UPP AMP YKPN.
Juliantika, N. L. A. A. M, & Dewi, M. R. (2016) Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Likuiditas, dan Risiko Bisnis terhadap Struktur Modal pada perusahaan Property and Real Eastate tyang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2014 E-Junral Manajemen Unud, vol 5 no 7
Komariah, N., & Nurulrahmatiah, N. (2020) Pengaruh Struktur Aktiva dan Likuiditas terhadap Struktur Modal pada perusahaan PT Indofood Sukses Makmur Tbk yang terdaftar di BEI Periode 2013-2018 Balance: Junral Akuntansi dan Bisnis vol.5 no.2
Munafiah, L., Suprijantono, A., & Hartono, (2017) Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Penjualan, Struktur Aktiva, dan Risiko Bisnis terhadap Struktur Modal (Pada Perusahaan Manufaktur sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di BEI Tahun 2011-2015) Ekonomi-Akuntansi Universitas Pandanaran-Semarang
Pamungkas, R. B., & Dillak, V. J. (2019) Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, Pertumbuhan Penjualan, dan Struktur Aset terhadap Struktur Modal (Studi Kasus pada Perusahaan Manufaktur Sektor Aneka Industri yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun Periode 2014-2017) e-Proceeding of Management : vol.6, no.2 Page 3426
Primantara, D.Y., & Dewi, M. R. (2016) Pengukuran Likuiditas, Profitabilitas, Risiko Bisnis, Ukuran Perusahaan dan Pajak terhadap Struktur modal pada Perusahaan rokok yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2010-2014 E-Junral Manajemen Unud vol.5 no.5, 2696-2726
Rahyu, N. P., & Prijati, (2019) Pengaruh Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Penjualan, dan Struktur Aktiva terhadap Struktur Modal pada perusahaan Makanan dan Minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2014-2017 Junral Ilmu dan Riset Manajemen Vol.8 no.2
Santoso, Y., & Priantinah, D. (2016) Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Struktur Aktiva, Likuiditas dan Growth Opportunity terhadap Struktur Modal perusahaan manufaktur yang terdaftar dalam BEI tahun 2010-2015 Junral Profita Edisi 4
Sari, N. P., & Samin, (2016) Pengaruh Profitabilitas, Struktur Aset, Dan Likuiditas terhadap Struktur Modal pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI 2010-2013 Ekonomi dan Bisnis, Volume 3 Nomor 1
Sawitri, N. P. Y. R., & Lestari, P. V. (2015) Pengaruh Risiko Bisnis, Ukuran Perusahaan dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Struktur Modal pada perusahaan otomotif di BEI tahun 2010-2013 E-Jurnal Manajem Unud vol.4 no.5 1238-1251
Sugiyono. (2017) Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta, CV.
Tunnisa, F. (2016) Pengaruh Struktur Modal terhadap Nilai Perusahaan dengan profitabilitas sebagai variable intervensi pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI 2011-2014 Skripsi UIN Alludin Makassar
Wiagustini, N. L. P., & Pertamawati, N. P. (2015) Pengaruh Risiko Bisnis dan Ukuran Perusahaan pada Struktur Modal dan Nilai Perusahaan Pada perusahaan farmasi di Bursa Efek Indonesia Tahun 2006-2013 Jurnal Manajemen, Strategi Bisnis dan Kewirausahaan vol.9 no.2