ANALISA PENGEMBANGAN PRODUK WARMER LAMP DENGAN MENGGUNAKAN HOQ
Isi Artikel Utama
Abstrak
Perkembangan dewasa ini menuntut manusia untuk melakukan segala sesuatu secara praktis, efisien dan efektif. Pemanfaatan teknologi menjadi sebuah upaya untuk mewujudkan hal tersebut didukung oleh berbagai macam peralatan. Peralatan yang mampu mendukung kinerja manusia agar mampu menghasilkan performansi yang memuaskan. Produk yang paling dekat dan sering digunakan oleh manusia serta menjadi gaya hidup pada umumnya menjadi focus pengembangan penelitian ini. Penelitian ini bertujuan untuk merancang produk yang mampu mendukung kinerja manusia yaitu pengembangan produk warmer lamp yang dalam proses pengembangannya digunakan metode House of Quality untuk menciptakan produk yang berkualitas dan sesuai dengan kebutuhan konsumen pada umumnya. Dari hasil rancangan di dapatkan sebuah produk warmer lamp yang memiliki speifikasi yang dirasa mampu memenuhi kebutuhan konsumen yang dipilih berdasarkan matriks penilaian dari enam buah konsep yang telah diajukan.
Rincian Artikel
All publications by Jurnal Ilmiah Teknik Indsutri (Jurnal Keilmuan Teknik dan Manajemen Industri ) [p-ISSN: 2337-5841, e-ISSN: 2355-6528] is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Referensi
Widodo, Imam Djati, 2003. Perencanaan dan Pengembangan Produk, TIM UII Press, Yogyakarta
Shamsuddin Ahmed, Francis Amagoh, (2010) "Application of QFD in Product Development of a Glass Manufacturing Company in Kazakhstan", Benchmarking: An International Journal, Vol. 17 Issue: 2, pp.195-213.
Rachela Novita, Riza Wahono, Asep Mohamad Noor, Analisis Peningkatan Kualitas Iklan Produk X dengan Menggunakan Software QFD Teknik Industri Universitas Gunadarma.
Suhartini. 2012. Pengembangan Batu Onix Berdasarkan Persepsi dan Keinginan Konsumen. Prosiding Seminar Nasional Teknik Industri Waluyo Jatmiko. Surabaya.
Cohen, L. 1995. Quality Function Development, How to make QFD work for you. Addition Weasley Publishing Company. Massachuset.
Faure, Leste Munro and Macom Munro.1996. Implementing Total Quality Management. PT. Alex Media Komputindo, Jakarta.
Ulrich, K. T. dan Eppinger, S. D. 2012. Product Design and Development.Fifth edition. McGraw-Hill. Los Angeles.