MINIMASI WASTE PADA PROSES PRODUKSI DENGAN METODE LEAN SIXSIGMA STUDI KASUS DI PT. AH
Main Article Content
Abstract
Perusahaan ini adalah perusahaan manufaktur yang memproduksi genteng dan produk beton pra-cetak lainnya. Dalam memproduksi genteng masih ditemukan terjadinya waste yang perlu dihilangkan untuk meningkatkan efisiensi. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengurangi waste yang ditemukan pada lini produksi. Metode Lean Six Sigma digunakan untuk melakukan idenfitikasi waste yang terjadi pada produksi genteng, menganalisa penyebab terjadinya waste tersebut dan memberikan usulan perbaikan untuk mengurangi terjadinya waste. Berdasarkan penelitian ditemukan waste yang paling mempengaruhi adalah overproduction yang terjadi karena perusahaan memproduksi genteng untuk memenuhi safety stock, defect product, inventory, dan keterlambatan pengiriman. Untuk mengurangi adanya defect overproduction dan inventory digunakan metode material requirement planning, dan untuk mengurangi defect dilakukan pembuatan checksheet dan mengurangi defect product. Dari hasil analisa diperoleh nilai process cycle efficiency sebesar 31,749% dan nilai sigma sebesar 3,899.
Article Details

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
References
Ahmad, L. Laricha Salomon, dan Y. Kartika Sari, 2016, Implementasi Lean Six Sigma dan Usulan Perbaikan Untuk Meminimasi Non Value Added Pada Proses Produksi Kertas di PT. Pelita Cengkareng Paper. Jurnal Kajian Teknologi, Jakarta, 20-30.
Ahmad, L. Laricha Solomon, dan V. Issabela Wijaya, 2013, Analisa Penerapan Lean Six Sigma Untuk Mengurangi Non Value Added Time dan Jumlah Produk Cacat Pada Produksi Set Kotak Bedak. Jurnal Ilmiah PASTI Vol. 7, No. 1, Jakarta, 33-41.
Bettini, Riccardo., et.al, 2012, The Lean Six Sigma Approach For Process Improvement: A Case Study In A High Quality Tuscany Winery, International Journal of Agricultural Engineering, Vol 41, No. 4, United States of America, 1-8.
Faristy, A., Suseno. Peningkatan Produktivitas Perusahaan Degan Menggunakan Metode Six Sigma, Lean, dan Kaizen, Jurnal Teknik Industri Vol X No.2 (Mei 2015):103-116.
Fogarty, Blackstone dan Hoffmann, 1991, Production and Inventory Management, South Western Publishing Co., Cincinnati.
Gaspersz, Vincent, 2008, Lean Six Sigma for Manufacturing and Service Industries, Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.
George, Michael L. (2002). Lean Six Sigma, Combining Six Sigma Quality with Lean Speed. McGraw-Hill, New York
Imai, Masaaki., 1986, Kaizen: The Key to Japan’s Competitive Success, Random House Business Division.
Kosasih, Wilson, L. Laricha Solomon, dan S.Valensia, 2017, Analisa Efisiensi Dan Kualitas Proses Pengecatan Part Plastik Cover Front Top Black Tipe KWWX di PT. X Dengan Menggunakan Metodologi Lean Six Sigma, Jurnal Teknik Industri. Vol. 10, No. 1, Jakarta, 1-16.
Martin, James. W., 2007, Lean Six Sigma For Supply Chain Management, The McGraw-Hill Companies, United States of America.
Modi, Denish.B., dan H. Thakkar, 2014, Lean Thinking: Reduction of Waste, Lead Time, Cost Through Lean Manufacturing Tools and Technique, International Journal of Emerging Technology and Advanced Engineering, Vol. 4. Issue 3, United States of America, 339-344.
Rawabdeh, Ibrahim, A. 2005. A Model For Assessment Of Waste In Job Shop Environments. International Journal Of Operations & Production Management, Vol.25 Iss:8, pp.800 – 822.
Ririyani, V., Moses Laksono Singgih. Peningkatan Efisiensi di PT Varia Usaha Beton Dengan Menerapkan Lean Manufacturing. Prosiding Studi MMT-ITS Surabaya Vol XXIII (2015): 1-8.
T. Hani Handoko. Dasar-Dasar Manajemen Produksi dan Operasi. Yogyakarya: BPFE, 2011.