PELATIHAN PENGENALAN AKUNTANSI KEPADA SISWA SMP RICCI 1 JAKARTA
Main Article Content
Abstract
All business actors need to record their business activities. Whether business people are familiar with accounting or not, they will definitely keep records to record financial transactions in their business activities. So it would be better if business people knew about accounting so that their financial records would be neater and in accordance with applicable regulations. The introduction of accounting at school level will help students to increase their knowledge so that they are able to understand proper financial records. This will help students when they enter the world of work. Due to increasingly difficult economic and financial demands, many students are carrying out business activities while completing their education. This Community Service Activity (PKM) is one manifestation of the Tri Dharma of Higher Education, to provide benefits to the community. It is hoped that this activity will provide benefits for Ricci 1 Middle School students to understand more about accounting in the entire series of company transactions, briefly starting from the basic accounting equation. This training will focus on adjustment journals. This activity will be carried out for 80 minutes in two offline sessions in August 2024. The activity includes presentation of material by the Untar PKM Team, then continued with practice questions and ending with a question and answer session.
ABSTRAK
Seluruh pelaku dunia usaha membutuhkan pencatatan dalam kegiatan usaha mereka. Baik pelaku usaha mengenal akuntansi ataupun tidak, mereka pasti akan melakukan pencatatan untuk merekap transaksi keuangan dalam kegiatan usaha mereka. Maka akan lebih baik jika pelaku usaha mengenal akuntansi agar pencatatan keuangan mereka menjadi lebih rapi dan sesuai dengan aturan yang berlaku. Pengenalan akuntansi pada jenjang sekolah akan membantu para siswa untuk meningkatkan pengetahuan mereka sehingga mereka mampu memahami pencatatan keuangan yang seharusnya. Hal ini akan membantu siswa ketika akan terjun ke dunia kerja. Dimana karena tuntutan ekonomi dan keuangan yang semakin sulit, sudah banyak siswa yang melakukan kegiatan usaha sembari menyelesaikan pendidikan mereka. Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini (PKM) adalah salah satu perwujudan Tri Dharma Perguruan Tinggi, untuk memberikan manfaat kepada masyarakat. Diharapkan kegiatan ini akan memberikan manfaat bagi siswa SMP Sekolah Ricci 1 untuk lebih memahami mengenai akuntansi dalam seluruh rangkaian transaksi perusahaan secara singkat yang dimulai dari persamaan dasar akuntansi. Pelatihan ini akan berfokus pada jurnal penyesuaian Kegiatan ini dilaksanakan selama 80 menit dalam dua sesi secara luring pada bulan Agustus 2024. Pelaksanaan kegiatan meliputi pemaparan materi oleh Tim PKM Untar kemudian dilanjutkan dengan latihan soal dan diakhiri dengan sesi tanya jawab.
Article Details

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
References
Kamal. (2024). Pengertian Akuntansi: Tujuan, Fungsi, Manfaat dan Jenis – Jenisnya.
Retrieved Jul 20, 2024 from https://www.gramedia.com/literasi/akuntansi/
Kartomo, H., Sudarman, L. (2019). Buku Ajar Dasar-Dasar Akuntansi. Yogyakarta:
Deepublish.
Modul Laboratorium Pengantar Akuntansi 1. (2024). Edisi 36.
Ulfah, A.K. (2020). Persamaan Akuntansi dalam Transaksi Bisnis. J-ISCAN: Journal Of
Islamic Accounting Research, 2(1), 45-54
Universitas Katolik Widya Karya. (2023). Peran Akuntansi dalam Meningkatkan Kinerja
Keuangan Perusahaan. Retrieved Jul 10, 2024 from https://widyakarya.ac.id/peran-akuntansi-dalam-meningkatkan-kinerja-keuangan-perusahaan/
Utami, N.W. (2023). Rumus dan Contoh Persamaan Dasar Akuntansi. Retrieved Jul 20,
2024 from https://www.jurnal.id/id/blog/memahami-persamaan-dasar-akuntansi-sebagai-nilai-fundamental/
Yuniarwati, Santioso, Ekadjaja, dan Bangun. (2018). Pengantar Akuntansi I. Bogor: Mitra
Wacana Media
Yuniarwati, Santioso, Ekadjaja, dan Bangun. (2021). Pengantar Akuntansi. Bogor: Mitra
Wacana Media
Weygandt, Jerry J., Paul D. Kimmel, and Donald E. Kieso. (2015). Financial Accounting,
IFRS Edition. 4th Edition. USA: John Wiley & Sons, Inc.
Weygandt, Jerry J., Paul D. Kimmel, and Donald E. Kieso. (2019). Financial Accounting,
IFRS Edition. 4th Edition. USA: John Wiley & Sons, Inc.