Prevalensi gangguan pendengaran pada siswa-siswi kelas 4, 5, 6 Sekolah Dasar Negeri Tomang 03 Pagi dan Tomang 05 Pagi, Jakarta Barat, tahun 2014

Main Article Content

Junetta Airene
Mira Amaliah

Abstract

Gangguan pendengaran pada anak usia sekolah dapat mempengaruhi proses penyerapan pelajaran.  Deteksi dini gangguan pendengaran perlu dilakukan pada anak usia sekolah sehingga dapat ditanggulangi lebih awal. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui prevalensi gangguan pendengaran  pada  siswa-siswi  kelas  4,  5,  6  Sekolah  Dasar  Negeri Tomang 03 Pagi dan Tomang 05 Pagi. Penelitian ini bersifat deskriptif dengan metode cross-sectional. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik random sampling dan diperoleh jumlah sampel sebanyak 41 orang. Subjek penelitian diperiksa dengan menggunakan otoskop dan audiometri nada murni. Dari hasil penelitian ini ditemukan 100% siswa-siswi Sekolah Dasar Negeri Tomang 03 Pagi dan Tomang 05 Pagi mengalami gangguan pendengaran. Sebagian besar gangguan pendengaran tersebut merupakan bilateral sensorineural hearing loss (95,2%).

Article Details

Section
Artikel Asli
Author Biography

Mira Amaliah, Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanagara Gedung J lantai 2 Jl. S. Parman no.1 Jakarta Barat 11440

Bagian Telinga Hidung Tenggorok-Bedah Kepala Leher (THT-KL) FK Untar

References

Soetirto I, Hendarmin H, Bashiruddin J. Gangguan Pendengaran dan Kelainan Telinga. Dalam: Soepardi EA, Iskandar N, Bashiruddin J, Restuti RD, editors. Buku Ajar Ilmu Kesehatan Telinga Hidung Tenggorok Kepala Leher. 6th ed. Jakarta: Balai Penerbit FK UI; 2007.

Deafness and Hearing Loss [Internet]. WHO Media Centre [updated 2013 February]. Available from:

http://www.who.int/features/factfiles/deafness/facts/en/index9.html

Telinga Sehat Pendengaran Baik [Internet]. Available from:

http://www.depkes.go.id/article/print/840/telinga-sehat-pendengaran-baik.html

Rencana Strategi Nasional Penanggulangan Gangguan Pendengaran Dan Ketulian Untuk Mencapai Sound Hearing 2030 [Internet]. Available from:

http://www.hukor.depkes.go.id/up_prod_kepmenkes/KMK%20No.%20879%20ttg%20Rencana%20Strategi%20Nasional%20Untuk%20Mencapai%20Sound%20Hearing %202030.pdf

Soetjipto D. Komite Nasional Penanggulangan Gangguan Pendengaran dan Ketulian [Internet]. Available from: http://www.ketulian.com/v1/web/index.php?to=home&show=detail

Smith RJH, Shearer AE, Hildebrand MS, Camp GV. Deafness and Hereditary Hearing Loss Overview [Internet]. Seattle: University of Washington; 1999 Feb 14 [update 2014 Jan 9]. Available from:

http://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK1434/

Northern JL, Downs MP. Hearing in Children. 5th ed. USA: Lippincott Williams & Wilkins; 2002. p.1-28.

Grades of Hearing Impairment [Internet]. Available from:

http://www.who.int/pbd/deafness/hearing_impairment_grades/en/

Olusanya BO, Okolo AA, Ijaduola GTA. The Hearing Profile of Nigerian School Children. International Journal of Pediatric Otorhinolaryngology 2000 Oct 16; 55:173-179.

Lucente FE, Hanson M. Diseases of the external ear. In: Snow JB, Wackym PA, editors. Ballenger’s Otorhinolaryngology Head and Neck Surgery. 17th ed. Shelton, Connecticut: BC Decker Inc; 2009. p.191-208.

Cone BK, Wake M, Tobin S, Poulakis Z, Rickards FW. Slight-mild sensorineural hearing loss in children: audiometric, clinical, and risk factor profiles. Available from: http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/20054279