Provitae: Jurnal Psikologi Pendidikan, adalah jurnal yang membahas hasil-hasil penelitian bidang Psikologi Pendidikan. Provitae adalah peer-reviewed journal, bertujuan untuk diseminasi atau menyebarluaskan temuan-temuan ilmiah di bidang Psikologi Pendidikan. Proses peer-review dilakukan secara anonim kepada satu (1) atau dua (2) orang reviewer. Provitae merupakan salah satu jurnal yang diterbitkan oleh Fakultas Psikologi Universitas Tarumanagara.
Announcements
Current Issue
Vol. 18 No. 1 (2025): Provitae: Jurnal Psikologi Pendidikan
Published: 2025-04-03
Front Page
Articles
PSYCHOLOGICAL WELL-BEING DAN MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA
Abstract : 29
|
PDF : 23
KESEJAHTERAAN SUBJEKTIF PADA MAHASISWA UNIVERSITAS X JAKARTA
Abstract : 17
|
PDF : 16