Proses Interaksi Simbolik Dalam Budaya Organisasi Pembentukan Grup (Studi Etnografi JKT48)

Main Article Content

Natalia Natalia
Muhammad Adi Pribadi

Abstract

In 2011 JKT48 was present in the entertainment world in Indonesia and debuted as a singing group with JPop (Japan Pop) music, and successfully loved the existence of boyband and girlband that did not last long. Having not a few group members with many differences from each other, JKT48 has been able to be a strong group to date. This research aims to deepen and understand how the symbolic interaction process in organizational culture forms a JKT48 group, so that the JKT48 group is strong and survives to the present. In this study using qualitative methodology. The results of the study said that JKT48 has three stages of forming JKT48 members, including audition and quarantine, trainees or academics, and team members. At this stage of course the things in it found the process of symbolic interaction in organizational culture.

 

Pada tahun 2011 JKT48 hadir di dunia hiburan di Indonesia dan memulai debutnya sebagai grup penyanyi beraliran musik JPop (Japan Pop), dan sukses menyaingi eksistensi boyband dan girlband yang tidak bertahan lama. Kelompok ini memiliki anggota grup dalam jumlah besar yang memiliki perbedaan satu sama lain, JKT48 mampu menjadi grup yang kuat hingga saat ini. Penelitian ini memiliki tujuan untuk memperdalam dan memahami terkait bagaimana proses interaksi simbolik dalam budaya organisasi terbentuknya sebuah grup JKT48 sehingga tetap  bertahan hingga saat ini. Penelitian ini menggunakan metodologi kualitatif. Hasil dari penelitian mengatakan bahwa JKT48 memiliki tiga tahapan pembentukan anggota yaitu audisi dan karantina, trainee atau academy, serta anggota tim. Pada tahapan tersebut ditemukan proses interaksi simbolik dalam budaya organisasi.

Article Details

How to Cite
Natalia, N., & Pribadi, M. A. (2020). Proses Interaksi Simbolik Dalam Budaya Organisasi Pembentukan Grup (Studi Etnografi JKT48). Koneksi, 4(1), 76–82. https://doi.org/10.24912/kn.v4i1.6620
Section
Articles
Author Biography

Natalia Natalia, Universitas Tarumanagara

Fakultas Ilmu Komunikasi, Unoversitas Tarumanagara

References

Andi (2015, Oktober 12). JKT48 Masuk Nominasi Penghargaan Musik Dangdut. Desember 10, 2019. Kompas.com

JKT48 (n.d) Apa Itu JKT48. Oktober 17, 2019 https://www.jkt48.com/about/jkt48?lang=id

JKT48:Penghargaan Ini Adalah Awal Untuk Lebih Baik. (n.d). Januari 22, 2013. Kapanlagi.com

https://musik.kapanlagi.com/berita/jkt48-penghargaan-ini-adalah-awal-untuk-lebih-baik-eebca3.html

Kuswarno, Engkus. (2008). Etnografi Komunikasi Bandung: Widya Padjadjaran

Littlejohn, Stephen & Foss, Karen. (2018). Teori Komunikasi (Ed. 9) dilemma Humanika Jakarta: Salemba Humanika

Bandung: Alfabeta, cv.

Nellyani (2015, Maret 30). JKT48 Raih Penghargaan Favorite Asian ACT di Ajang KCA 2015. Desember 10, 2019. Pojoksatu.id

https://pojoksatu.id/pojok-bibir/2015/03/30/jkt48-raih-penghargaan-favorite-asian-act-di-ajang-kca-2015/

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D

West, Richard & Turner, Lynn. (2013). Pengantar Teori Komunikasi Analisis dan Aplikasi (Ed. 2) Jakarta: Salemba Humanika

Pribadi, Muhammad Adi, Suganda, Venus & Susanto, Eko Harry (2018). Dinamika Perusahaan Periklanan Indonesia: Studi Kasus Komunikasi dan Budaya Organisasi Dwi Sapta IMC dan Fortune Indonesia. Disertasi Universitas Padjajaran. Bandung: Universitas Padjajaran

Most read articles by the same author(s)