Gambaran Self-Efficacy Dalam Mengatasi Stres Akademik Mahasiswa Pada Pembelajaran Daring
Main Article Content
Abstract
Dalam pelaksanaannya, selain memiliki kemudahan, pembelajaran daring juga memiliki hambatan,
lain kelancaran dalam mengakses, biaya pada penggunaan kuota, hilangnya fokus belajar, serta
materi yang sulit untuk dipahami. Adanya hambatan-hambatan tersebut memungkinkan mahasiswa
mengalami stres akademik. Stres yang dialami mahasiswa biasa disebut sebagai stress akademik.
Stress akademik adalah reaksi yang ditunjukkan oleh individu terhadap stressor akademik. Stres
akademik yang dialami oleh mahasiswa selama menjalani pembelajaran daring dapat diatasi dengan
self-efficacy. Self-efficacy ialah keyakinan yang ada di dalam diri individu dalam
mengorganisasikan serta menyelesaikan suatu tugas yang diperlukan untuk mencapai hasil tertentu.
Penelitian ini bertujuan untuk melihat gambaran self-efficacy dalam mengatasi stress akademik
mahasiswa yang menjalani pembelajaran daring. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif
dengan pendekatan analisis tematik. Sehubungan dengan pandemi covid-19 yang melanda,
pengambilan data dilakukan secara daring. Adapun partisipan yang menjadi subjek dalam penelitian
ini berjumlah 10 orang dengan rentang usia 17 – 25 tahun yang sedang menjalani pembelajaran
daring. Hasil penelitian menunjukkan beberapa temuan pada stress akademik yang dialami
mahasiswa serta self-efficacy yang ada di dalam diri mereka.
Article Details
Section

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Penulis yang mempublikasikan jurnal ini setuju dengan ketentuan sebagai berikut:
- Penulis mempertahankan hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan pekerjaan secara bersamaan berlisensi di bawah Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) UNTAR yang memungkinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal di jurnal ini.
- Penulis mampu untuk masuk ke dalam terpisah, pengaturan kontrak tambahan untuk distribusi non-eksklusif versi diterbitkan jurnal pekerjaan (misalnya, posting ke sebuah repositori institusi atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan publikasi awal di jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk mengirim karya mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusi atau website mereka) sebelum dan selama proses pengiriman, karena dapat menyebabkan pertukaran produktif, serta sebelumnya dan kutipan yang lebih besar dari karya yang diterbitkan
References
Arfiadi, Y. & Hadi, MNS. (2006). Continuous bounded controller for active control of
structures. Computers and Structures, 84, 798-807.
Sarraf, M. & Bruneau, M. (1998). “Ductile sismic retrofit of steel deck-truss bridges, II: Design
applications”. J. Struct. Engrg., 124(11), 1263-1271.
Andiarna, F. (2020). Effects of Online Learning on Student Academic Stress During the Covid-
19 Pandemic. Jurnal Psikologi, 16(2), 139–150
Bandura, A. (1997). Self-efficacy: The exercise of control. USA: W. H Freeman and Company.
Braun, V., & Clarke, V. (2006). Using thematic analysis in psychology. Qualitative
Research in
Psychology, 3(2), 77–101. https://doi.org/10.1191/1478088706QP063OA
Chen, G., Gully, S. M., & Eden, D. (2001). Validation of a New General SelfEfficacy Scale.
Organizational
Research
Methods,
https://doi.org/10.1177/10944281014100.
4(1),
62–83.
Retrieved
from
Creswell, A. (1995). Qualitative Inquiry and Research Design: Choosing among Five
Traditions.
Thousand Oaks, CA: Sage Publication, Inc.
Crews, J., & Parker, J. (n.d.). The Cambodian experience: Exploring university students’
perspectives for online learning. In Issues in Educational Research (Vol. 27, Issue 4).
crews.pdf (iier.org.au)
Gadzella, B. M., & Masten, W. G. (2005). An Analysis Of The Categories In The Student-Life
Stress Inventory. In American Journal Of Psychological Research (Vol. 1, Issue 1).
Handarini, O. I., & Wulandari, S. S. (2020). Pembelajaran Daring Sebagai Upaya Study From
Home (SFH) Selama Pandemi Covid 19. Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran
(JPAP), 8(3), 496–503.
Kusnayat, A., Sumarni, N., Mansyur, A. S., Zaqiah, Q. Y., & Bandung, U. T. (2020). Pengaruh
Teknologi Pembelajaran Kuliah Online Di Era Covid-19 Dan Dampaknya Terhadap
Mental Mahasiswa. EduTeach : Jurnal Edukasi Dan Teknologi Pembelajaran, 1(2), 153–
165.
Murberg, T. A. & Bru, E. (2007). School-related stress and psychosomatic symptoms among adolescents. School Psychology International,
25, 317-332. DOI: 10.1177/0143034304046904
Mustofa, M. I., Chodzirin, M., & Sayekti, L. (2019). Formulasi Model Perkuliahan Daring
Sebagai Upaya Menekan Disparitas Kualitas Perguruan Tinggi (Studi terhadap Website
pditt.belajar.kemdikbud.go.id). Walisongo Journal of Information and Technology, 1(2),
154.
Riaz, A. (2018). Effects of Online Education on Encoding and Decoding Process of Students
and
International
Conference
E-Learning,
42–48.
https://files.eric.ed.gov/fulltext/ED590288.pdf.
Schunk, D. H. (1991). Self-Efficacy And Academic Motivation. Educational Psychologist, 26,
207–231.
Utami, S., Rufaidah, A., & Nisa, A. (2020). Kontribusi Self-Efficacy Terhadap Stres Akademik
Mahasiswa Selama Pandemi Covid-19 Periode April-Mei 2020. TERAPUTIK Jurnal
Bimbingan Dan Konseling, 4(1), 20–27.