PENYULUHAN INVESTASI SAHAM DAN REKSADANA BAGI SISWA/I YAYASAN PRIMA UNGGUL DI JAKARTA TIMUR

Main Article Content

Vidyarto Nugroho
Emmaditea Farahia
Theofanne Adriel Nathania

Abstract

Pengetahuan investasi dan pengelolaan keuangan melalui pembukuan sederhana sejak dini menjadi sangat penting. Pasar Modal dipandang sebagai salah satu sarana efektif untuk berinvestasi, banyak kalangan yang tidak mengetahui “What” “How” “Why” berinvestasi pasar modal, bahkan masyarakat hanya mengetahui berinvestasi di perbankan seperti menabung dan deposito. Tidak heran semakin banyaknya penyuluhan atau sosialisasi mengenai pasar modal yang dilakukan oleh lembaga pemerintahan maupun pihak swasta, sudah selayaknya pemerintah memasukkan matapelajaran atau edukasi terkait pasar modal di dalam kurikulum bagi siswa SMP ataupun SMA.

Article Details

Section
Articles