ANALISIS MANAJEMEN RISIKO PADA AKTIVITAS SUPPLY CHAIN PERUSAHAAN BAJA DI INDONESIA MENGGUNAKAN METODE HOUSE OF RISK

Main Article Content

Chris Evander Wijaya
Ahmad
Carla Olivia Doaly

Abstract




PT. Pandawa Jaya Steel merupakan perusahaan yang bergerak di bidang perdagangan coil, plat, dan pipa baja. Diperlukan sebuah manajemen risiko untuk mengidentifikasi risiko serta mengembangkan sebuah strategi guna mengurangi risiko yang terjadi pada supply chain. Penelitian ini akan menggunakan pemodelan SCOR dan metode House of Risk untuk menentukan prioritas strategi mitigasi. Berdasarkan hasil identifikasi risiko yang telah dilakukan menggunakan pemodelan Supply Chain Operations Reference (SCOR) didapatkan 27 risk event dengan 27 risk agent yang berpotensi menyebabkan terjadinya risiko dalam aliran supply chain perusahaan. Menurut hasil perhitungan ARP, terdapat 2 risk agent prioritas yang akan diberikan strategi mitigasi. Terdapat 8 strategi mitigasi yang akan digunakan untuk menurunkan probabilitas munculnya risk agent.




Article Details

Section
Articles

References

Hari Sucahyowati, 2011.”Manajemen Rantai Pasokan (Supply Chain Management),” Gema Maritim, vol. 13, pp. 20-28.

Joko Hardono, 2017.”Perancangan Key Performance Indicators Kinerja Supply Chain PT. XYZ Dengan Pendekatan Balanced Scorecard,” Jurnal Ilmiah Teknik Industri, vol. 5, pp. 12.20.

Arif Lokobal, Marthin D.J. Sumajouw, dan Bonny F. Sompie, 2014.”Manajemen Risiko Pada Perusahaan Jasa Pelaksana Konstruksi di Provinsi Papua (Studi Kasus di Kabupaten Sarmi),” Jurnal Ilmiah Media Engineering, vol. 4, pp. 109-118.

I Wayan Muka, dan Agung Wibowo, 2021.”Penerapan Manajemen Risiko Pada Proses Pengembangan Properti,” Jurnal Permukiman, vol. 16, pp. 31-40.

Dadang Surjasa, Ahmad, Elvi Irawati, 2017.”Pengukuran Kinerja Supply Chain CV. X Berdasarkan Lima Proses Inti Model Supply Chain Operations Reference (SCOR),” Jurnal Ilmiah Teknik Industri, vol. 5, pp. 28-35.

Muhammad Ridho, Karel M., W. Tedja B., 2020.”Analisis Pendekatan Mitigasi Risiko pada Aktivitas Rantai Pasok dengan Metode Pendekatan Supply Chain Operation Reference serta Metode HOR (House of Risk) di PT. Barentz,” Jurnal Teknik Industri, vol. 9, pp. 149-162.

Guntur Samodro, 2020.”Pendekatan House of Risk untuk Penilaian Risiko Alur Penyediaan dan Pendistribusian Obat (Studi Kasus pada Apotek ABC),” Jurnal OPSI, vol. 13, pp. 92-99.

Cindy Pedekawati, Tuti K., Lies S., 2017.”Implementasi House of Risk (HOR) pada Petani dalam Agribisnis Mangga Gedong Gincu,” Jurnal Agribisnis Terpadu, vol. 10, pp. 97-112.

Ahmad, Wilson K., H. J. Kristina, Lamto W., Kristina P., 2020.”Mitigation of Supply Chain Risk using HOR Model at PT. Sumber Karya Indah,” IOP Conference Series: Materials Science and Engineering 847.

Iphov Kumala Sriwana, Nurul H.S., Arief S., Roesfiansjah R., 2021.”Pengukuran Kinerja Rantai Pasok Menggunakan Supply Chain Operations Reference (SCOR) di UD. Ananda,” Jurnal Integrasi Sistem Industri, vol. 8, pp. 13-24.

Riana Magdalena, Vannie, 2019.”Analisis Risiko Supply Chain Dengan Model House of Risk (HOR) Pada PT Tatalogam Lestari,” Jurnal Teknik Industri, vol. 14, pp. 53-62.

A.H. Sutawijaya, E. Marlapa, 2016.”Supply Chain Management: Analisis dan Penerapan Menggunakan Reference (SCOR) di PT. Indoturbine,” Jurnal ULTIMA

InfoSys, vol. 8, pp. 121-138.

Dadang Surjasa, Ahmad, dan Elvi Irawati, 2017.“Pengukuran Kinerja Supply Chain

CV. X Berdasarkan Lima Proses Inti Model Supply Chain Operations Reference

(SCOR),” Jurnal Ilmiah Teknik Industri, vol. 5, pp. 28-35.

David Try Liputra, Santoso, dan Nadya Ariella Susanto, 2018.”Pengukuran Kinerja

Rantai Pasok Dengan Model Supply Chain Operations Reference (SCOR) dan Metode

Perbandingan Berpasangan,” Jurnal Rekayasa Sistem Industri, vol. 7, pp. 119-125.

Juniardo Akmal Hadi, Melinska A.F., Gisya A.Y., Qurtubi, 2020.”Identifikasi Risiko Rantai Pasok dengan Metode House of Risk (HOR),” Performa: Media Ilmiah Teknik

Industri, vol. 19, pp. 85-94.