KOMUNIKASI UNTUK MENGASAH POTENSI ANAK (Pengabdian Kepada Masyarakat di RPTRA Mandala Tomang)

Main Article Content

Eko Harry Susanto
Rezi Erdiansyah

Abstract

Mengasah potensi anak dalam berkomunikasi dengan menggunakan bahasa Inggris merupakah hal penting saat ini.
Berdasarkan data Jakarta Open Data menunjukan masih banyak terdapat anak-anak yang tidak mendapatkan
pendidikan, salah satunya di Jakarta Barat. Oleh sebab itu Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Tarumanagara
berkesempatan memberikan pelatihan bahasa Inggris kepada anak-anak di lingkuanan Ruang Terbuka Ramah Anak
(RPTRA) Mandala di Tomang Jakarta Barat. Metode pelaksanaan yang digunakan dalam kegiatan pengabdian
kepada masyarakat ini adalah dengan observasi langsung untuk menjaring informasi kepada pengelola RPTRA
terkait kebutuh apa yang diharapkan untuk mengisi kegiatan tersebut. Dari hasil diskusi tersebut pelatihan bahasa
Inggris sangat dibutuhkan RPTRA saat ini. Sehubungan dengan hal tersebut Tim PKM Fikom Untar merancang
kegiatan dengan bekerjasama dengan mahasiswa Fikom Untar. Hasilnya adalah anak-anak di lingkuang RPTRA
dapat mengetahui dan menggunakan bahasa Inggris pada level mendasar, dan anak-anak mampu memupuk
keberanian untuk berbicara dengan menggunakan bahasa Inggris.

Article Details

How to Cite
Susanto, E. H., & Erdiansyah, R. (2019). KOMUNIKASI UNTUK MENGASAH POTENSI ANAK (Pengabdian Kepada Masyarakat di RPTRA Mandala Tomang). Jurnal Bakti Masyarakat Indonesia, 2(1). https://doi.org/10.24912/jbmi.v2i1.4334
Section
Articles

References

Alangkara, Dita. (2017). Bertandang ke Kalijodo dan ruang publik lainnya di Jakarta. Diakses

pada 14 Februari 2018, dari:

http://www.bbc.com/indonesia/majalah-39093944

Loisa, R., & Setyanto, Y. (2016). Penyingkapan Diri Melalui Internet Di Kalangan Remaja

(Studi Komunikasi Antar Pribadi). Jurnal Komunikasi, 6(3), 31-43.

doi:http://dx.doi.org/10.24912/jk.v6i3.38

Paramita, Sinta. (2017). Wisata Politik Dari Lokalisasi Menjadi Rekreasi Ruang Publik Terpadu

Ramah Anak (RPTRA) Kalijodo. Prosiding Prosiding Seminar dan Call For Paper, Fakultas

Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Sidoarjo. Hal 102-108. Diakses

pada 14 Februari 2018. Dari:https://works.bepress.com/sinta-paramita/19/

Sari, Purnama, Wulan. (2018). Media Komunikasi Dalam Pendidikan Bagi Anak Di Paud As-

Shidiqiyah Desa Cikidang, Lembang, Jawa Barat. Jurnal Bakti Masyarakat Indonesia 1

(1), 69-75. Dari https://journal.untar.ac.id/index.php/baktimas/article/view/1881/1043

Zanargi, Regi. (2016). Analisis Framing Pemberitaan Penertiban Kawasan Prostitusi Kalijodo

Menjadi Ruang Hijau Terbuka di Kompas.com. Thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

Diakses pada 14 Februari 2018. Dari:

http://eprints.upnyk.ac.id/7428

/

Jakarta Open Data. (2018). Data Jumlah Siswa Putus Sekolah SD Menurut KabKota DKI

Jakarta. Diakses pada 14 Februari 2018. Dari:

http://data.jakarta.go.id/dataset/jumlahsiswaputussekolahpadasdmenurutkabkotadkijakarta

Similar Articles

1 2 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.